Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

IM3 Dominan, Mentari Setia

Kompas.com - 17/12/2012, 17:38 WIB

Aditya Panji/KompasTekno Kantor Indosat berhias kain batik pada Hari Batik Nasional, 2 Oktober 2012.

 

JAKARTA, KOMPAS.com - Pengguna kartu seluler prabayar IM3 mendominasi pelanggan di Indosat. Hal ini tak lepas dari gencarnya aksi promosi dan ketersediaan paket seluler terbaru dalam layanan IM3 yang mengincar segmen remaja.

Dari total pelanggan Indosat pada kuartal 3 tahun 2012 sebesar 55,5 juta, 41,6 juta di antaranya adalah pengguna IM3 (atau 75%). Mentari berada di posisi kedua dengan 9,4 juta pelanggan (17%), diikuti oleh Matrix dan Indosat Mobile sebesar 3,8 juta (7%), dan StarOne yang berada di posisi bontot dengan 555 ribu (1%).

Popularitas Mentari memang tak setinggi IM3, lantaran Indosat jarang mempromosikan Mentari dalam 2 tahun terakhir.

Meski demikian, rata-rata pendapatan per pengguna (average revenue per user/ARPU) Mentari lebih tinggi dibandingkan IM3. Kepala Humas Indosat Adrian Prasanto mengatakan, ARPU keseluruhan Mentari adalah Rp 30.000, lebih tinggi dibandingkan ARPU IM3 sebesar Rp 25 ribu.

Untuk meningkatkan jumlah kartu prabayar Mentari, Indosat membangun kembali merek Mentari dengan mengubah logo, menawarkan paket seluler dan data yang baru, serta menyediakan layanan bernilai tambah (value added service/VAS).

Indosat menempatkan Mentari sebagai merek premium. Hal ini dilandaskan atas kesetiaan pelanggan terhadap Mentari dan tingginya nilai ARPU Mentari.

"Meski kami tidak berpromosi selama 2 tahun, tapi pengguna Mentari masih setia. Sedikit sekali pengguna Mentari yang beralih ke kartu seluler lain," ujar Direktur Utama Indosat Alexander Rusli saat meluncurkan Mentari di Jakarta, Senin (17/12/2012).

Mentari merayu pelanggan dengan promosi gratis kuota data menggunakan aplikasi pesan instan WhatsApp selama setahun. Ada juga layanan unduh musik gratis selama 6 bulan yang dari perusahaan penyedia konten Backstage asal Singapura.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

Software
Steam Gelar 'FPS Fest', Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Steam Gelar "FPS Fest", Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Game
AMD Umumkan Prosesor Ryzen Pro 8000, Bawa AI ke Laptop dan Desktop

AMD Umumkan Prosesor Ryzen Pro 8000, Bawa AI ke Laptop dan Desktop

Hardware
Samsung S22 Series, Tab S8, Z Fold 4, dan Z Flip 4 Kebagian Galaxy AI Bulan Depan

Samsung S22 Series, Tab S8, Z Fold 4, dan Z Flip 4 Kebagian Galaxy AI Bulan Depan

Software
Kominfo Sebut Game Bermuatan Kekerasan Bisa Diblokir

Kominfo Sebut Game Bermuatan Kekerasan Bisa Diblokir

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com