BrandzView
Konten ini merupakan kerja sama Kompas.com dengan Oppo
FOTOGRAFI

Oppo N3, Cocok untuk Penggila Foto "Rooftopping" yang Ekstrem!

Kompas.com - 23/05/2015, 14:06 WIB
Muhamad Malik Afrian

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.comRooftopping merupakan teknik berfoto pada tepian gedung pencakar langit. Tekni berfoto seperti ini sudah menjadi tren para penghobi fotografi ekstrem di berbagai belahan dunia.

Arief Noor Iffandy, pemilik akun instagram @arieffandy, adalah salah satu penghobi fotografi ektrem tersebut. Ia kerap berfoto di tepian gedung pencakar langit Jakarta.

Arieffandy mengaku menyukai fotografi sudah sejak lama. Namun, ia memiliki kepuasan tersendiri ketika dirinya berhasil mendapatkan momen foto dari atas gedung.

Sebelumnya, Arieffandy menggunakan kamera digital single lens reflex (DSLR) untuk memenuhi kebutuhan hobinya. Lalu, ia berpindah ke device lebih kecil untuk memudahkannya setiap kali mengeksplorasi sudut-sudut pencakar langit.

Pilihannya jatuh pada Oppo N3, smartphone yang secara ukuran dan bobot jauh lebih ringan dibandingkan DSLR. Smartphone ini ia jadikan solusi untuk menghilangkan bobot berat saat sibuk hunting foto.

Arieffandy/Rooftoppers Oppo N3 Rooftopping, aksi tren foto ekstrim Arieffandy dengan Oppo N3

"Menggunakan Oppo N3 sangat ringan dibandingkan dulu waktu masih pakai DSLR. Saat berada di atas (gedung) dengan smartphone, saya bisa mendapatkan momen di setiap sudut gedung,” ujar Arieffandy kepada KOMPAS.com di Jakarta, Kamis (21/5/2015).

Belum lama ini Arieffandy mengaku berburu foto di kawasan bisnis SCBD Sudirman Jakarta. Hanya dengan Oppo N3 segalanya menjadi lebih mudah dan ringan, termasuk saat menaiki ke bagian paling atas hingga tepian gedung sebagai lokasi pengambilan foto-foto ekstremnya itu.

Hasil bidikannya dengan Oppo N3 pun tak kalah dengan hasil DSLR. Arieffandy menuturkan, dengan resolusi sebesar 16 megapiksel dan menggunakan lensa Scneider Kreuznach, setiap jepretannya mampu menghasilkan gambar yang nikmat dipandang pada layar 5.5 inci full HD pada ponsel cerdas ini.

"Ketajaman layarnya yang beresolusi full HD ini sangat membantu saya mengedit hasil foto sehingga tak perlu device lain. Smartphone ini sangat cocok bagi yang hobi fotografi atau hobi foto ekstrem," ujarnya.

Baca tentang

Terkini Lainnya

Penampakan HP Non-Nokia Pertama dari HMD Global, Ada Dua Versi

Penampakan HP Non-Nokia Pertama dari HMD Global, Ada Dua Versi

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Samsung Perkenalkan Memori LPDDR5X Terkencang untuk Ponsel dan AI

Samsung Perkenalkan Memori LPDDR5X Terkencang untuk Ponsel dan AI

Hardware
Penerbit 'GTA 6' PHK 600 Karyawan dan Batalkan Proyek Rp 2,2 Triliun

Penerbit "GTA 6" PHK 600 Karyawan dan Batalkan Proyek Rp 2,2 Triliun

Game
TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

Software
HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com