Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lima Guyonan Google di "April Mop" 2015

Kompas.com - 01/04/2015, 16:16 WIB
Deliusno

Penulis

KOMPAS.com - Sesuai tradisi, Google kembali menyebarkan berbagai info palsu sebagai guyonan pada 1 April 2015. Ya, perusahaan raksasa internet itu pun tidak mau ketinggalan dalam merayakan April Mop.

Sekadar informasi, April Mop atau April Fools selalu diperingati setiap tahun pada hari pertama di bulan keempat. Di hari ini, semua orang seakan mendapat izin untuk berbohong sebagai guyonan.

Di tahun ini, Google sudah menyebarkan berbagai info palsu yang dimaksudkan sebagai lelucon. Berikut ini daftar sejumlah canda menarik yang dilontarkan Google, sebagaimana dikutip dari The Next Web.

1. Google Maps Jadi Arena Main PacMan

Google Maps tampak berbeda pagi ini. Layanan peta dari Google ini tiba-tiba bisa digunakan untuk bermain game lawas, PacMan.

Pengguna bisa mengubah tampilan peta yang ada menjadi arena permainan PacMan, dengan berbagai "titik-titik" makanan dan musuh yang terus mengejar.

Menariknya, tidak hanya lewat PC, pengguna juga dapat memainkan PacMan di smartphone dan tablet. Akan tetapi, khusus untuk kedua perangkat tersebut, PacMan hanya bisa dimainkan di lokasi tertentu.

Mashable Sambut April Mop, Google Maps sediakan permainan Pacman
2. #Chromeselfie

Ini bisa jadi guyonan paling keren di tahun 2015 ini. Bagaimana tidak, Google menghadirkan fitur "selfie" pada peramban mobile Chrome.

Fitur selfie yang bernada iseng ini dimaksudkan agar pengguna Chrome bisa "berbagi reaksi wajah atas sebuah situs web".

Foto-foto hasil jepretan selfie  kemudian bisa dibagikan lewat media-media sosial dengan tagar #ChromeSelfie. Sejumlah selfie hasil jepretan pengguna Chrome di seluruh dunia saat ini sudah mulai mengemuka di Google+ denga tagar tersebut.

Selfie ala Chrome  bisa diakses dengan memilih pop-up berbunyi “New: Share Your #ChromeSelfie” yang muncul di sisi bawah window browser Chrome.

Cara lainnya adalah dengan memilih opsi “Share a Reaction” dari menu “Settings” dalam aplikasi peramban Chrome.

3. Google Panda

Google Jepang baru saja "merilis" sebuah produk baru bernama Google Panda. Produk ini, seperti namanya, berwujud panda dalam versi yang sangat imut.

Halaman:



Terkini Lainnya

Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

e-Business
Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Gadget
WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

Internet
Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

e-Business
Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan 'Sensa HD Haptics'

Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan "Sensa HD Haptics"

Gadget
10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

Gadget
Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

e-Business
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Software
Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Software
Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Gadget
Apple Gelar Acara 'Let Loose' 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Apple Gelar Acara "Let Loose" 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Gadget
Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

e-Business
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com