BrandzView
Konten ini merupakan kerja sama Kompas.com dengan Oppo
Kolaborasi Unik Pre-Order R7 Tingkatkan Penjualan

Kolaborasi Unik Pre-Order R7 Tingkatkan Penjualan

Kompas.com - 20/06/2015, 16:16 WIB
COPYWRITER

Penulis

Kompas.com – Preorder unik dilakukan Oppo dalam memasarkan produk smartphone terbarunya. Kali ini, kolaborasi antara offline dan e-commerce menjadi strategi baru untuk memasarkan R7.  

Oppo sebagai perusahaan teknologi asal Negeri Tirai Bambu ini telah resmi memasarkan produk terbarunya di Indonesia. Secara ekslusif pre-order ponsel pintar R7 menggandeng e-commerce ofanstore. Tapi, tetap didukung oleh tim pemasaran offline Oppo. 

“Seperti diketahui, saat ini ranah e-commerce di Indonesia masih belum bisa menjangkau seluruh costumer. Hal tersebut masih dipengaruhi karena terbiasa dengan pembelian barang secara tradisional,” ucap CEO Oppo Indonesia Ivan Lau saat diwawancarai di Jakarta, Jumat (19/5/2015). 

Ia mengatakan, selain menggandeng ofanstore dalam pemasaran ponsel pintar ini. Tapi juga didukung dengan tim pemasaran sebanyak 4.000 promoter dan bekerjasama dengan 6.000 dealer di seluruh Indonesia. Kolaborasi unik dalam pemasaran ini menjadi tantangan bagi Oppo Indonesia untuk menarik minat masyarakat membeli secara online.  

Sementara itu, bagi para konsumen yang belum terbiasa dengan melakukan pembelian secara online akan dibantu untuk melakukan preorder di ofanstore. Cukup dengan datang ke store Oppo terdekat atau toko yang bekerjasama dengan Oppo maka tetap bisa memesan R7. 

“Kami sudah bekerjasama sejak preorder produk Find 7 pada tahun lalu. Namun, untuk kali ini ada yang berbeda dalam melakukan pemasaran R7. Kami melakukan training cara pre-order R7 kepada setiap promoter Oppo sehingga bisa membantu konsumen untuk preorder di ofanstore secara online,” ucap Staf Ofanstore Saifullah Ahmad saat diwawancarai. 

Ia menambahkan, sangat baik dengan sistem penjualan seperti ini. Konsumen dari berbagai daerah pun sangat antusias saat melakukan preorder. Bahkan ada beberapa konsumen yang belum memiliki email untuk registrasi namun tetap dibantu oleh promoter Oppo. Kebanyakan konsumen lebih memilih untuk mengambil barang di toko meskipun dalam layanan ini menawarkan pengiriman bebas ongkos ke rumah costumer. 

Informasi terkait penjualan Oppo R7 sendiri sudah terdengar sejak awal Juni 2015. Namun, baru secara resmi pre-order di Indonesia mulai 17 Juni 2015 dan pengiriman barang akan dilakukan pada akhir Juni 2015. 

Melihat antusiasme masyarakat yang begitu besar terhadap R7, karena itulah Oppo Indonesia berani untuk melakukan kolaborasi pemasaran antara e-commerce dan offline marketing. Bahkan, pre-order R7 di China berhasil menembus lima juta unit hanya dalam enam hari saat sebelum produk ini resmi diluncurkan.

Ponsel pintar premium R7 ini menawarkan berbagai kelebihan dalam menunjang aktivitas Anda. Menawarkan desain premium dengan material logam dan performa cepat dengan RAM 3GB menjadi kelebihan ponsel premium ini terhadap mobilitas yang tinggi. Urusan kecepatan dalam pengisian daya yang hanya lima menit serta kecepatan fokus kamera hanya 0.1 detik menambahkan kesan cepat namun tetap berkelas dalam genggaman.

(Malik Afrian)

Baca tentang

Terkini Lainnya

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Internet
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Software
Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Software
Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Gadget
Apple Gelar Acara 'Let Loose' 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Apple Gelar Acara "Let Loose" 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Gadget
Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

e-Business
Jadwal Maintenance 'Genshin Impact' 24 April, Siap-siap Ada Karakter Baru Arlecchino

Jadwal Maintenance "Genshin Impact" 24 April, Siap-siap Ada Karakter Baru Arlecchino

Game
'Free Fire' Rilis Update Patch Naga, Ada Karakter Baru Kairos dan Bisa Lawan Naga

"Free Fire" Rilis Update Patch Naga, Ada Karakter Baru Kairos dan Bisa Lawan Naga

Game
Telkomsel, XL, Indosat Catatkan Kenaikan Trafik Data Selama Lebaran 2024

Telkomsel, XL, Indosat Catatkan Kenaikan Trafik Data Selama Lebaran 2024

e-Business
Bukan Cuma di AS, TikTok Juga Diributkan di Eropa

Bukan Cuma di AS, TikTok Juga Diributkan di Eropa

e-Business
Setelah 48 Tahun, Prosesor Game Legendaris Zilog Z80 Akhirnya Pamit

Setelah 48 Tahun, Prosesor Game Legendaris Zilog Z80 Akhirnya Pamit

Hardware
Black Shark Umumkan Smartwatch Tangguh GS3, Punya Bodi Metalik dan Kokoh

Black Shark Umumkan Smartwatch Tangguh GS3, Punya Bodi Metalik dan Kokoh

Gadget
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com