Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Snapchat Lewati Angka 500 Juta "Download"

Kompas.com - 07/03/2017, 11:37 WIB
Oik Yusuf

Penulis

KOMPAS.com - Popularitas aplikasi ephemeral messaging Snapchat makin menanjak. Di toko Google Play Store, software besutan Snap Inc. itu tercatat sudah mengumpulkan angka unduhan hingga 500 juta.

Milestone tersebut diketahui tercapai menjelang akhir minggu lalu. Jumlah instalasi di Google Play untuk Snapchat kini menunjukkan kisaran 500 juta hingga 1 miliar.

Memang, angka persisnya tak diketahui. Namun, sebagaimana dirangkum KompasTekno dari Phone Arena, Selasa (7/3/2017), counter tersebut setidaknya bisa memastikan bahwa angka unduhan Snapchat memang sudah menembus jumlah dimaksud.

Meski demikian, menurut pihak Snap Inc. sendiri, popularitas Snapchat masih lebih tinggi di platform iOS (iPhone) ketimbang Android. Sebab itulah tim Snap Inc. lebih mendahulukan pengembangkan Snapchat untuk iPhone.

Google Angka unduhan Snapchat di Google Play Store sudah menembus kisaran 500 juta.
“Kami memprioritaskan pengembangkan produk untuk sistem operasi iOS, dibanding perangkat yang menjalankan sistem operasi Android,” sebut Snap Inc. dalam dokumen S-1 yang diajukan menjelang pelepasan saham perdana (IPO) beberapa waktu lalu.

Hal ini berujung pada perbedaan aplikasi Snapchat antar kedua platform. Kualitas tangkapan video Snapchat di Android, misalnya, diketahui tidak sebagus versi iOS. Snap Inc. mengakui pihaknya perlu meningkatkan kualitas aplikasi untuk Android.

“Kalau kami tak bisa meningkatkan produk di smartphone Android, lalu smartphone (Android) itu jadi lebih populer dibanding iOS, bisnis kami bisa merugi,” tutur Snap.

Snap Inc. resmi melakukan IPO pada pekan lalu dan berhasil meraup valuasi hingga 33 miliar dollar AS pada hari pertama perdagangan saham.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

Software
Steam Gelar 'FPS Fest', Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Steam Gelar "FPS Fest", Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com