Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sopir Grab Dituduh Perkosa Penumpang

Kompas.com - 13/06/2017, 14:16 WIB
Deliusno

Penulis

KOMPAS.com - Perusahaan layanan transportasi online Grab diterpa berita tidak sedap. Salah satu rekanan pengemudinya di Malaysia dituduh memperkosa penumpang saat sedang menggunakan layanan Grab Car.

Media di Malaysia melaporkan, pihak kepolisian sudah menginterogasi sang pelaku yang tidak diketahui namanya itu. Yang pasti, ia merupakan seorang pria berumur 30 tahun.

Sang korban sendiri mengalami pelecehan seksual sekitar pukul empat pagi waktu setempat di sekitar rumahnya di Seri Kembangan, Selangor. Menurut keterangan polisi, korban tidak melakukan perlawanan karena sedang mabuk.

Grab menyatakan sudah memberhentikan sang pengemudi. Saat ini, Grab berjanji untuk membantu pihak kepolisian untuk menyelidiki kasus tersebut.

"Prioritas kami saat ini adalah membantu dan memberikan dukungan kepada penumpang dan keluarganya, juga membantu sepenuhnya pihak polisi dan pihak berwenang lain yang relevan," tulis Sean Goh, Country Head Grab Malaysia, sebagaimana KompasTekno rangkum dari Tech Crunch, Selasa (13/6/2017).

Atas kasus ini, Grab juga membeberkan rencananya untuk menghadirkan fitur Panic Button yang sebelumnya hanya ada di aplikasi milik rekanan sopir. Fitur tersebut mengizinkan pengguna untuk menghubungi polisi dengan cepat, jika ditemukan adanya masalah.

"Kami berencana untuk mengembangkan fitur ini ke aplikasi penumpang Grab," kata Goh.

Grab sendiri merupakan aplikasi pemesanan dan penyewaan transportasi asal Malaysia. Layanannya sudah tersebar ke tujuh negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia.

Grab mengklaim sudah memiliki 45 juta unduhan aplikasi, sebanyak 900.000 mitra pengemudi, dan 2,5 juta perjalanan setiap harinya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

Gadget
Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Internet
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Software
Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Software
Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Gadget
Apple Gelar Acara 'Let Loose' 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Apple Gelar Acara "Let Loose" 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Gadget
Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

e-Business
Jadwal Maintenance 'Genshin Impact' 24 April, Siap-siap Ada Karakter Baru Arlecchino

Jadwal Maintenance "Genshin Impact" 24 April, Siap-siap Ada Karakter Baru Arlecchino

Game
'Free Fire' Rilis Update Patch Naga, Ada Karakter Baru Kairos dan Bisa Lawan Naga

"Free Fire" Rilis Update Patch Naga, Ada Karakter Baru Kairos dan Bisa Lawan Naga

Game
Telkomsel, XL, Indosat Catatkan Kenaikan Trafik Data Selama Lebaran 2024

Telkomsel, XL, Indosat Catatkan Kenaikan Trafik Data Selama Lebaran 2024

e-Business
Bukan Cuma di AS, TikTok Juga Diributkan di Eropa

Bukan Cuma di AS, TikTok Juga Diributkan di Eropa

e-Business
Setelah 48 Tahun, Prosesor Game Legendaris Zilog Z80 Akhirnya Pamit

Setelah 48 Tahun, Prosesor Game Legendaris Zilog Z80 Akhirnya Pamit

Hardware
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com