Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Nikon Setop Produksi 3 Kamera 360 Derajat

Informasi penghentian produksi itu diketahui dari situs resmi Nikon Jepang dan  Nikon Inggri. Total Ada tiga kamera 360 derajat yang kini telah dimasukkan daftar “discontinued” atau berhenti produksi, yakni satu model KeyMission 360 yang ada di situs Nikon Jepang dan dua KeyMission 80 yang ada di situs Nikon Inggris.

Kamera 360 derajat memang pernah menjadi tren tersendiri. Selain Nikon, produsen kamera seperti Ricoh dan GoPro, lalu produsen gadget seperti Samsung, Yi, Garmin dan LG juga memproduksi kamera 360 derajat sendiri.

Sebagaimana dilansir KompasTekno dari Nikon Rumors, Jumat (20/7/2018), kendati situs resmi Nikon Jepang dan Inggris mencatat model tersebut sudah tidak diproduksi lagi, masih ada sejumlah toko kamera yang memiliki stoknya. Salah satunya adalah B&H dan Adorama.

Sebelumnya, Nikon juga telah memasukkan lini kamera mirrorless buatannya ke dalam daftar berhenti produksi. Kamera yang dimaksud adalah Nikon 1 J5, J4, J3, J2, J1, S2, S1, V3, V2, V1 dan AW1.

Salah satu hal yang diperkirakan sebagai penyebab matinya kamera mirrorless Nikon 1 adalah keputusan untuk menempatkan sensor gambar berukuran 13,2 x 8,8 milimeter. Ukuran itu sangat kecil, sementara kebanyakan kamera pesaing memakai yang lebih besar.

Sementara itu desas-desus yang beredar menyebutkan bahwa Nikon sedang menyiapkan dua kamera mirrorless baru dengan sensor full frame.

Waktu peluncuran kedua kamera tersebut masih belum diketahui dengan pasti, tapi bisa dipastikan bahwa saat meluncur nanti tidak akan memakai nama “Nikon 1”.

https://tekno.kompas.com/read/2018/07/20/07480057/nikon-setop-produksi-3-kamera-360-derajat

Terkini Lainnya

TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

Software
HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

Software
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke