Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Wabah Virus Corona, Peserta MWC dari China Dikurangi dan Dikarantina

Sebagian peserta pameran merupakan pabrikan ponsel yang berbasis di China, seperti Huawei, ZTE, Oppo, dan Xiaomi.

Terkait hal tersebut, para pabrikan ini dilaporkan telah memangkas jumlah kontingen masing-masing yang diberangkatkan ke MWC 2020. Jumlahnya bakal lebih sedikit dibandingkan dengan tahun lalu.

Selain itu, karyawan asal China yang hendak ikut serta dalam pameran pun sudah dikirim ke Spanyol sejak jauh-jauh hari untuk menghindari travel restriction dari negara yang disinggahi.

Upaya karantina turut dilancarkan untuk memastikan karyawan yang berangkat tidak terinfeksi virus corona. Oppo, Huawei, dan ZTE, misalnya akan mengkarantina para eksekutifnya selama paling tidak dua pekan.

"ZTE akan memastikan bahwa semua karyawan dari China daratan termasuk warga negara non-China, tidak memiliki gejala dua minggu sebelum keberangkatan dan kedatangan di MWC," ujar perusahaan ZTE dalam siaran resminya.

Oppo menyatakan bakal memprioritaskan kesehatan dan keselamatan karyawannya, serta berkomitmen mengikuti semua "ketentuan imigrasi dari setiap negara dan memastikan pegawai melakukan perjalanan dengan aman".

Bukan hanya jumlah kontingen karyawan yang dipangkas, tapi juga pihak lain seperti wartawan. Xiaomi, misalnya, membatalkan keberangkatan sejumlah jurnalis asal China ke WMC Barcelona.

Acara tahunan MWC yang akan diadakan pada 24 hingga 27 Februari 2020 dikabarkan akan dihadiri oleh 109.000 peserta, dengan tema "limitless intelligent connectivity" yang akan mengedepankan jaringan 5G.

Asosiasi GSMA selaku penyelenggara MWC mengatakan akan menggenjot upaya pembersihan dan pembasmian kuman di area pameran, berikut edukasi staff dan peserta untuk mencegah penularan virus.

https://tekno.kompas.com/read/2020/02/10/08050007/wabah-virus-corona-peserta-mwc-dari-china-dikurangi-dan-dikarantina

Terkini Lainnya

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

Software
Steam Gelar 'FPS Fest', Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Steam Gelar "FPS Fest", Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke