Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

30 Link Download Twibbon Hari Raya Galungan 2022 dan Cara Pakainya

KOMPAS.com - Hari Suci Galungan akan dirayakan umat Hindu besok Rabu (8/6/2022). Hari suci umat Hindu ini selalu diperingati setiap 210 hari sekali berdasarkan penanggalan pawukon.

Dilansir dari Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI), Hari Raya Galungan bermakna untuk memperingati kemenangan dharma (kebaikan) melawan adharma (kejahatan) dalam hal ini adalah hawa nafsu.

Peringatan ini terdiri dari beberapa rangkaian kegiatan yang memiliki makna masing – masing. Mulai dari Tumpek Wariga, Sugihan Jawa, Sugihan Bali, Hari Penyekeban, Hari Penyajan, Hari Penampahan, puncak Hari Suci Galungan, dan Hari Umanis Galungan.

Selain itu bagi umat Hindu yang merayakan dapat juga turut memeriahkannya dengan ikut  dengan memasang Twibbon Hari Raya Galungan untuk dibagikan di berbagai media sosial.

Twibbon merupakan aplikasi yang menawarkan bingkai dengan tema khusus untuk mempercantik foto profil. Twibbon juga identik bahwa seseorang turut memeriahkan perayaan atau kampanye tertentu.

Untuk selengkapnya berikut ini daftar link download Twibbon Hari Raya Galungan 2022 yang dilansir dari twibbonize.com dan cara menggunakannya.

Sebagai informasi, Twibbonize juga menyediakan berbagai template twibbon yang dibuat dari organisasi dan instansi tertentu. Maka dari itu jika Anda menggunakan template netral, pastikan untuk memilih Twibbon yang tidak memiliki logo atau watermark dari instansi tertentu.

https://tekno.kompas.com/read/2022/06/07/19150087/30-link-download-twibbon-hari-raya-galungan-2022-dan-cara-pakainya

Terkini Lainnya

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

Software
Steam Gelar 'FPS Fest', Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Steam Gelar "FPS Fest", Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke