Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UPS Terbakar, Situs Online Tak Bisa Diakses

Kompas.com - 13/08/2012, 00:33 WIB
Fabian Januarius Kuwado

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Satu unit UPS (Uninterruptible power supply) milik perusahaan server IDC (Internet Data Centre) di Jl.Duren III Raya No.7 H Kav.II, Duren Tiga, Pancoran, Jakarta Selatan, mengeluarkan percikan api.

Akibatnya, sejumlah situs online tidak bisa diakses. Hendri (45), Direksi IDC mengungkapkan, peristiwa tersebut terjadi pukul 18.50 WIB. Saat itu, kondisi gedung dalam keadaan sepi, hanya ada beberapa teknisi rutin.

Percikan api muncul dari sebuah UPS di lantai 3 bangunan. "Dari delapan UPS yang kita punya, satu mengeluarkan percikan api. Akhirnya untuk menghindari hal yang tidak diinginkan, kita shut down," ujarnya kepada Kompas.com saat ditemui di lokasi, Minggu (12/8/2012) malam.

Akibat dari percikan api pada satu UPS tersebut, sejumlah situs online di Indonesia dikabarkan tak diakses. Beberapa situs tersebut diantarnya adalah detik.com, okezone.com, idc.co.id, dan forum indowebster.web.id.

"Hampir semua berita online servernya disini. Nggak tau penyebabnya, tiba-tiba saja mengeluarkan api," lanjutnya.

Dihubungi terpisah, Franz Hoden, Kepala Suku Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan mengatakan, sebanyak 11 mobil DPK diterjunkan untuk mengantisipasi hal yang tidak diinginkan.

Namun, dari 11 mobil, yang beroperasi aktif hanya dua kendaraan. "Kita terima berita jam 18.50 WIB. Api dapat dikuasai jam 19.25 WIB minta pengerahan 11 unit. Tidak ada korban jiwa," ujarnya.

Berdasarkan pantauan, situasi gedung sudah mulai kondusif, meski dua mobil DPK masih berada di lokasi. Para pegawai yang tengah libur tampak memadati sekitar gedung kantor sambil melihat-lihat situasi.

Belum ada seorang pun karyawan yang boleh memasuki area.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

    TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

    Software
    HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

    HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

    Gadget
    Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

    Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

    Software
    Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

    Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

    e-Business
    8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

    8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

    e-Business
    Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

    Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

    Internet
    Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

    Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

    Software
    HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

    HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

    Gadget
    7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

    7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

    Gadget
    Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

    Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

    Gadget
    Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

    Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

    e-Business
    Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

    Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

    Internet
    CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

    CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

    e-Business
    'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

    "Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

    e-Business
    WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

    WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

    Software
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com