Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Karya Ikonik Nokia untuk Industri Ponsel Dunia

Kompas.com - 04/09/2013, 10:42 WIB
Oik Yusuf

Penulis

Sumber CNET

Model-model smartphone Symbian Nokia termasuk dari seri E dan seri N, berpuncak pada N95 yang diperkenalkan pada 2007. Sayang, model-model smartphone Nokia tak terlalu populer.

Pada tahun yang sama dengan kemunculan N95, Apple meluncurkan sebuah handset yang bakal mengubah dunia ponsel selamanya. Setahun setelah itu, Google terjun dengan sistem operasi Android.

Nokia dan Symbian pun tak bisa bertahan. Kemudian, setelah itu datanglah Microsoft yang menawarkan "bantuan" dan kini berubah menjadi pemilik Nokia.

Sebelum diakuisisi, Nokia sempat menelurkan sejumlah model ponsel Windows Phone seperti Lumia 925 dan 1020. Apa inovasi berikutnya yang akan diperkenalkan Nokia di masa depan? Kelanjutan cerita perusahaan ini akan menarik untuk diperhatikan.

Ikuti perkembangan berita ini dalam topik:
Microsoft Akuisisi Nokia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com