Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 25/11/2013, 10:07 WIB
Reska K. Nistanto

Penulis

KOMPAS.com - Pemerintah Swedia akan mengekstradisi Gottfrid Svarthol Warg, peretas (hacker) yang sekaligus pendiri situs file sharing The Pirate Bay

Warg (27) akan diekstradisi ke Denmark dan diperiksa oleh kepolisian setempat atas tuduhan mengunduh data kepolisian. "(Ekstradisinya) akan dilakukan 27 November," ujar jaksa penuntut Henrik Olin kepada AFP, seperti dikutip dari Global Post (25/11/2013).

Pada Juni 2013, Ward didakwa telah mencuri data milik kepolisian Denmark antara April-Agustus 2012. Di waktu yang sama tersebut, Warg sedang berada di Kamboja, namun kemudian ditahan dan dideportasi ke Swedia atas tuduhan kejahatan siber lain.

Menurut harian Swedia, The Local, jika terbukti bersalah, Warg setidaknya terancam hukuman enam tahun penjara,  Dalam pembelaannya, Warg mengatakan serangan tersebut memang berasal dari komputernya, namun bukan dirinya yang menggunakan.

"Ada orang lain yang menggunakan komputer saya secara remote," ujar Warg.

Saat ini Warg sedang menjalani masa tahanan satu tahun karena menerobos sistem komputer milik kontraktor kantor pajak negara.

Pemerintah Swedia melakukan ekstradisi ini atas dasar surat perintah penahanan yang dikeluarkan di Kopenhagen.

Pada tahun 2009, Swarg beserta teman-temannya Peter Sunde, Fedrik Neij, dan Carl Lundstrom didakwa bersalah atas pelanggaran hak karya karya cipta karena menyebarkannya melalui situs web The Pirate Bay.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

'Dragon's Dogma 2' Meluncur 22 Maret 2024, Jadi Game Termahal Capcom

"Dragon's Dogma 2" Meluncur 22 Maret 2024, Jadi Game Termahal Capcom

Game
TWS Redmi Buds 5 Pro Meluncur, Punya Fitur Anti-bising dengan AI

TWS Redmi Buds 5 Pro Meluncur, Punya Fitur Anti-bising dengan AI

Gadget
5 Cara Membuka Situs yang Diblokir di Google Chrome HP dengan Mudah

5 Cara Membuka Situs yang Diblokir di Google Chrome HP dengan Mudah

Software
Amazon Rilis Chip AI Trainium2 dan Graviton4

Amazon Rilis Chip AI Trainium2 dan Graviton4

Hardware
3 Cara Ubah Foto ke Dokumen PDF Tanpa Aplikasi via HP Android dan IPhone

3 Cara Ubah Foto ke Dokumen PDF Tanpa Aplikasi via HP Android dan IPhone

Internet
7 Tips Hemat Baterai iPhone biar Tidak Sering Mengecas

7 Tips Hemat Baterai iPhone biar Tidak Sering Mengecas

Gadget
Samsung Galaxy S23 FE Dipakai Memotret Konser Joyland Fest 2023, Begini Hasilnya

Samsung Galaxy S23 FE Dipakai Memotret Konser Joyland Fest 2023, Begini Hasilnya

Gadget
Cara Mengatasi 'Sync Issue' yang Bikin Data Google Drive Mendadak Hilang

Cara Mengatasi "Sync Issue" yang Bikin Data Google Drive Mendadak Hilang

Internet
Story Instagram Buram? Begini Cara Mengatasinya biar Konten Tetap Bagus

Story Instagram Buram? Begini Cara Mengatasinya biar Konten Tetap Bagus

Software
Layanan VoLTE Telkomsel Kini Tersedia di Semua Kota dan Kabupaten di Indonesia

Layanan VoLTE Telkomsel Kini Tersedia di Semua Kota dan Kabupaten di Indonesia

Internet
YouTube Music 2023 Recap Meluncur, Ada Cover Album Unik dan 100 Lagu Terfavorit

YouTube Music 2023 Recap Meluncur, Ada Cover Album Unik dan 100 Lagu Terfavorit

Internet
Link dan Cara Cek Spotify Wrapped 2023 buat Lihat Kilas Balik Musik Tahun Ini

Link dan Cara Cek Spotify Wrapped 2023 buat Lihat Kilas Balik Musik Tahun Ini

Software
3 Game 'GTA' Bisa Dimainkan Gratis di Netflix Bulan Depan

3 Game "GTA" Bisa Dimainkan Gratis di Netflix Bulan Depan

Game
Akun Google yang Tidak Aktif 2 Tahun Dihapus Mulai Besok, Begini Cara Mencegahnya

Akun Google yang Tidak Aktif 2 Tahun Dihapus Mulai Besok, Begini Cara Mencegahnya

Internet
Xiaomi Rilis Redmi K70 dan K70 Pro, HP Snapdragon 8 Gen 3 Harga Bersahabat

Xiaomi Rilis Redmi K70 dan K70 Pro, HP Snapdragon 8 Gen 3 Harga Bersahabat

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com