Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

iPhone 4,7 dan 5,5 Inci Meluncur September?

Kompas.com - 28/03/2014, 16:37 WIB
Oik Yusuf

Penulis

Sumber TechCrunch
KOMPAS.com — Apple ramai dikabarkan bakal merilis dua model iPhone baru, saat ini sebut saja iPhone 6, yang masing-masing memiliki bentang layar berbeda.

Nah, kabar baru yang dilansir oleh TechCrunch menunjukkan bahwa duet iPhone berukuran 4,7 inci dan 5,5 inci tersebut bakal diluncurkan pada September mendatang, sesuai dengan jadwal perkenalan iPhone baru selama beberapa tahun belakangan.

Disebutkan pula bahwa para manufaktur komponen Apple sudah mulai memproduksi berbagai elemen dua ponsel baru itu, dari sensor sidik jari hingga chip driver LCD.

Proses pembuatan layar kedua iPhone disinyalir akan ditangani oleh perusahaan Jepang, Sharp dan Japan Display, serta LG dari Korea.

Resolusi layar kedua iPhone baru ini disebut-sebut bakal lebih tinggi dibandingkan seri iPhone terdahulu dan mencapai tingkatan Full-HD (1920 x 1080).

Sebelumnya, sejumlah sumber lain, yakni Bloomberg, Wall Street Journal, dan Forbes, telah berspekulasi bahwa Apple memang bakal meluncurkan iPhone dengan layar lebar pada 2014.

iPhone selama ini dikritik karena mempertahankan ukuran layar yang relatif sama (3,5 inci dan 4 inci) selama bertahun-tahun, sementara para kompetitornya telah beralih ke ukuran layar yang lebih besar.

Analis Ming-Chi Kuo dari KGI Securities mengatakan bahwa Apple kemungkinan tak akan melepas perangkat dengan ukuran layar melebihi 5 inci karena tetap setia pada konsep penggunaan "satu tangan".

Kabar lainnya, iPhone baru menyebutkan bahwa perangkat ini bakal memiliki layar berlapis kristal safir, bingkai (bezel) yang lebih tipis, menyerupai desain iPad Mini, dan kamera 10 megapiksel dengan lensa berbukaan f/1.8.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Sumber TechCrunch
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penampakan HP Non-Nokia Pertama dari HMD Global, Ada Dua Versi

Penampakan HP Non-Nokia Pertama dari HMD Global, Ada Dua Versi

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Samsung Perkenalkan Memori LPDDR5X Terkencang untuk Ponsel dan AI

Samsung Perkenalkan Memori LPDDR5X Terkencang untuk Ponsel dan AI

Hardware
Penerbit 'GTA 6' PHK 600 Karyawan dan Batalkan Proyek Rp 2,2 Triliun

Penerbit "GTA 6" PHK 600 Karyawan dan Batalkan Proyek Rp 2,2 Triliun

Game
TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

Software
HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com