KOMPAS.com - Kali ini dihadirkan game yang akan sedikit menggoda kamu, Ramen Chain! Kenapa menggoda? Karena di sepanjang permainan kamu akan menemui berbagai resep ramen yang harus kamu sajikan kepada para pelanggan.
Sebagai pemain, kamu akan berperan sebagai seorang koki ramen yang meniti karir dari sebuah kedai kecil dan berusaha membangun bisnis ramen yang mendunia. Pelajari resep-resep ramen, ketahui keinginan pelanggan, buat mereka senang, dan kembangkan bisnismu!
Game Ramen Chain bisa kamu unduh secara gratis untuk platform Android dan iOS.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.