Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spesifikasi Lenovo Vibe X3 Ketahuan

Kompas.com - 07/08/2015, 15:07 WIB
Deliusno

Penulis

KOMPAS.com - Menjelang pagelaran IFA di Berlin, Jerman pada bulan September mendatang, rumor perihal perangkat apa saja yang bakal hadir mulai bermunculan. Salah satunya adalah smartphone buatan Lenovo, Vibe X3.

Perangkat Lenovo sebelumnya, Vibe X2, diperkenalkan untuk pertama kalinya pada ajang IFA 2014 lalu. Oleh karena itulah, vendor asal China ini diduga bakal memperkenalkan penerusnya Vibe X3 pada ajang IFA tahun ini.

Informasi akan seperti apa perangkat itupun mulai berkeliaran di dunia maya. Salah satunya terkait dengan spesifikasi cukup tinggi yang akan diusungnya. Bocoran mengenai spesifikasi tersebut sempat muncul di basis data milik aplikasi benchmark GFX Bench.

Berdasarkan basis data tersebut, Vibe X3 diketahui bakal menggunakan layar berbentang 5 inci dengan dukungan resolusi 1.080 piksel.

Dari segi "jeroan", ia diketahui akan dibekali SoC Snapdragon 808 1,8 GHz hexa-core, RAM 3 GB LPDDR3, dan media penyimpanan berkapasitas 32 GB dengan dukungan kartu microSD.

Lenovo tampak ingin mengedepankan kemampuan menjepret gambar dari perangkat tersebut. Sebagaimana KompasTekno rangkum dari Phone Arena, Kamis (6/8/2015), perangkat tersebut digosipkan akan menggunakan kamera utama atau belakang 20 megapiksel dengan lampu dual flash LED. Di bagian depannya terdapat kamera 7 megapiksel.

Seperti kebanyakan smartphone yang beredar belakangan ini, Lenovo Vibe X3 dikabarkan akan menggunakan sensor pemindai sidik jari. Sensor tersebut bakal diletakkan di bagian belakang, tepat di bawah kamera belakang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kacamata Pintar Meta 'Ray-Ban' Sudah Bisa Dipakai Video Call WhatsApp

Kacamata Pintar Meta "Ray-Ban" Sudah Bisa Dipakai Video Call WhatsApp

Gadget
Tanggal Rilis Game terbaru Hoyoverse Bocor di App Store

Tanggal Rilis Game terbaru Hoyoverse Bocor di App Store

Game
Revisi UU Penyiaran, KPI Bisa Awasi Konten Netflix dan Layanan Sejenis

Revisi UU Penyiaran, KPI Bisa Awasi Konten Netflix dan Layanan Sejenis

e-Business
Revisi UU Penyiaran Digodok, Platform Digital Akan Diawasi KPI

Revisi UU Penyiaran Digodok, Platform Digital Akan Diawasi KPI

Internet
Arti Kata NT, Bahasa Gaul yang Sering Dipakai di Medsos dan Game

Arti Kata NT, Bahasa Gaul yang Sering Dipakai di Medsos dan Game

Internet
Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

e-Business
Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Gadget
WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

Internet
Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

e-Business
Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan 'Sensa HD Haptics'

Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan "Sensa HD Haptics"

Gadget
10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

Gadget
Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

e-Business
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com