Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jam Tangan "Mario Bros" Dijual Rp 265 Juta

Kompas.com - 01/12/2015, 12:18 WIB
Deliusno

Penulis

Sumber ENGADGET
KOMPAS.com - Romain Jerome, pembuat jam tangan mewah, punya produk menarik bagi pecinta game Super Mario Bros. Produsen asal Swiss tersebut baru saja merilis arloji mekanik berdasarkan game tersebut.

Jam tangan itu sendiri dibuat untuk memperingati hari ulang tahun ke-30 dari franchise game buatan Nintendo tersebut.

Produk ini hadir dalam desain yang benar-benar mewah. Ia berukuran 46 mm dan terbuat dari material titanium berwarna hitam.

Dial (muka arloji) dari perangkat tersebut juga dibikin unik. Sebagaimana KompasTekno rangkum dari Engadget, Selasa (1/12/2015), bagian tersebut memiliki tiga lapisan yang membuatnya terlihat bergaya pixel seperti seri awal game Mario Bros.

Romain Jerome Muka arloji terdiri dari tiga lapisan, membuat tampak seperti pixel
Di bagian muka arloji, terlihat juga gambar Mario yang sedang melompat, sebuah jamur, awan, dan semak belukar.

Romain Jerome benar-benar membuat jam tangan mewah ini dalam edisi super terbatas. Ia hanya tersedia sebanyak 85 unit saja di seluruh dunia.

Pembeli dari arloji ini pun tampaknya harus berkantong tebal. Pasalnya, satu jam tangan berdesain karakter tukang ledeng tersebut dibanderol dengan harga 18.950 dollar AS atau sekitar Rp 265 juta.

Selain jam tangan dengan model Super Mario Bros., Romain Jerome juga banyak membuat perangkat berbasis game lain, seperti Tetris, Pac-Man, hingga Space Invader.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber ENGADGET
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Revisi UU Penyiaran Digodok, Platform Digital Akan Diawasi KPI

Revisi UU Penyiaran Digodok, Platform Digital Akan Diawasi KPI

Internet
Arti Kata NT, Bahasa Gaul yang Sering Dipakai di Medsos dan Game

Arti Kata NT, Bahasa Gaul yang Sering Dipakai di Medsos dan Game

Internet
Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

e-Business
Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Gadget
WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

Internet
Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

e-Business
Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan 'Sensa HD Haptics'

Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan "Sensa HD Haptics"

Gadget
10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

Gadget
Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

e-Business
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Software
Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Software
Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com