Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Aplikasi dan Game Android Terbaik Google Play 2016

Kompas.com - 21/05/2016, 16:01 WIB
Yoga Hastyadi Widiartanto

Penulis

Clash Royal sendiri mengadopsi tokoh-tokoh dari permainan Clash of Clans. Namun memiliki cara penyajian berupa pertarungan strategi perang menggunakan kartu, beda dengan judul pendahulunya.

6. Most Innovative

Gelar aplikasi paling inovatif diraih oleh New York Times Virtual Reality (NYT VR). Isinya berupa konten jurnalistik, baik video maupun foto, disajikan dalam betuk virtual reality.

7. Best Use Material Design

Peraih penghargaan kategori ini adalah Robinhood. Namanya memang mirip tokoh cerita rakyat Inggris yang dijadikan film dan permainan, tapi aplikasi ini sebenarnya sama sekali tak terkait hal itu.

Robinhood bukan permainan. Ini merupakan aplikasi perdagangan saham yang bisa diunduh gratis dan dirancang dengan acuan material design dari Google.

8. Best Standout Indie

Penghargaan untuk pengembang aplikasi indie ini diraih oleh Alphabear. Ini merupakan permainan sederhana dengan genre teka-teki. Tugas pemain hanya menyusun kata dan mengumpulkan poin.

9. Best Use of Google Play Game Service

Permainan Table Tennis Touch berhasil meraih penghargaan untuk kategori ini. Sesuai namanya, ini merupakan permainan tenis meja virtual yang bisa dimainkan bersama dengan pemain lain melalui koneksi internet.

10. Best Standout Apps

Peraih kategori ini adalah aplikasi bernama Hopper. Aplikasi tersebut berfungsi sebagai alat untuk memprediksi harga tiket penerbangan. Bahkan diklaim bisa membantu penggunanya mendapatkan tiket yang 40 persen lebih murah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kacamata Pintar Meta 'Ray-Ban' Sudah Bisa Dipakai Video Call WhatsApp

Kacamata Pintar Meta "Ray-Ban" Sudah Bisa Dipakai Video Call WhatsApp

Gadget
Tanggal Rilis Game terbaru Hoyoverse Bocor di App Store

Tanggal Rilis Game terbaru Hoyoverse Bocor di App Store

Game
Revisi UU Penyiaran, KPI Bisa Awasi Konten Netflix dan Layanan Sejenis

Revisi UU Penyiaran, KPI Bisa Awasi Konten Netflix dan Layanan Sejenis

e-Business
Revisi UU Penyiaran Digodok, Platform Digital Akan Diawasi KPI

Revisi UU Penyiaran Digodok, Platform Digital Akan Diawasi KPI

Internet
Arti Kata NT, Bahasa Gaul yang Sering Dipakai di Medsos dan Game

Arti Kata NT, Bahasa Gaul yang Sering Dipakai di Medsos dan Game

Internet
Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

e-Business
Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Gadget
WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

Internet
Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

e-Business
Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan 'Sensa HD Haptics'

Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan "Sensa HD Haptics"

Gadget
10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

Gadget
Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

e-Business
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com