Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Saja yang Diumumkan Google di Ajang I/O 2016?

Kompas.com - 24/05/2016, 07:41 WIB
Yoga Hastyadi Widiartanto

Penulis

8. Firebase Analytics

Fitur yang satu ini berguna bagi para pengembang aplikasi. Firebase Analytics merupakan platform yang bisa membantu mereka menemukan bug, mengukur kinerja aplikasi serta menghubungkan dengan akun AdWords.

Pengembang aplikasi juga bisa menyimpan berbagai data di dalam layanan cloud Firebase. Fitur ini bisa dipakai di Android dan iOS.

9. Android di Chromebooks

Akhirnya, laptop Chromebooks benar-benar akan bisa memakai aplikasi Android. Google akan merilis fitur tambahan ini pada Juni mendatang.

Raksasa mesin pencari ini tak membatasi aplikasi Android yang bisa dipakai. Dengan kata lain, hampir semuanya bisa dipasang di laptop berbasis Chrome OS itu.

Namun perilisan fitur ini dilakukan secara berkala, muali dari Asus Chromebook R11, Chromebook Flip, serta Chromebook Pixel 2015. Seri lainnya akan menyusul.

Demikianlah rangkuman pengumuman penting yang dibuat Google di ajang konferensi tahunannya, Google I/O.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com