Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Game Balap "F1 2016" Dijanjikan Makin Seru

Kompas.com - 01/06/2016, 15:21 WIB
Reska K. Nistanto,
Reza Wahyudi

Tim Redaksi

Sumber Gamespot

KOMPAS.com - Studio game Codemaster mengonfirmasi kehadiran game balap Formula 1 (F1) 2016 bakal hadir di pertengahan tahun ini untuk konsol PlayStation 4, Xbox One, dan PC.

Dikutip KompasTekno dari situs Gamespot, Rabu, (1/6/2016), Codemaster menjanjikan fitur Career Mode di game F1 2016 ini akan menantang pemainnya masuk jauh ke dalam dunia balap mobil yang paling prestisius di dunia, baik di dalam maupun di luar lintasan.

Career Mode dalam game F1 2016 akan memungkinkan gamer membuat sosok profil mereka sendiri dalam menempuh tantangan karir di balap F1 yang membentang selama 10 musim.

Pengalaman bermain juga ditingkatkan Codemaster dengan menambahkan mobil-mobil Safety Car yang ikonik, serta regulasi Virtual Safety Car di trek.

"Career Mode dan penyertaan kembali Safety Car, serta regulasi Virtual Safety Car untuk pertama kali, ditambah berbagai peningkatan yang masih dirahasiakan membuat F1 2016 menjadi game yang memiliki fitur lebih banyak dari game-game franchise lain," kata Lee Mather, Game Designer di Codemaster.

Area Hospitality akan menjadi hub utama untuk pemain. Terdapat juga riset dan pengembangan yang bisa dilakukan. Pemain juga bisa bekerja sama dengan Player Agent untuk mengembangkan karir di dalam dan luar lintasan.

Gameplay pertama F1 2016 akan dipamerkan di ajang tahunan E3 2016, yakni pada 14-16 Juni mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Gamespot
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penerbit 'GTA 6' PHK 600 Karyawan dan Batalkan Proyek Rp 2,2 Triliun

Penerbit "GTA 6" PHK 600 Karyawan dan Batalkan Proyek Rp 2,2 Triliun

Game
TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

TikTok Notes, Aplikasi Pesaing Instagram Meluncur di Dua Negara

Software
HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com