Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Headset VR Baru Samsung Tak Butuh Smartphone?

Kompas.com - 05/07/2017, 18:02 WIB
Oik Yusuf

Penulis

Sumber TechSpot

KOMPAS.com - Headset Virtual Reality (VR) Samsung dari seri Gear VR selama ini butuh dipasangkan dengan smartphone Galaxy. Smartphone tersebut berfungsi sebagai layar untuk proyeksi gambar ke mata.

Namun tidak demikain halnya dengan headset VR baru buatan perusahaan Korea Selatan tersebut. Headset standalone bernama “Exynos VR III” tersebut sudah memiliki dua layar “WQHD+” dengan refresh rate 90 Hz.

Keberadaan Exynos VR III dibocorkan oleh perusahaan eye tracking bernama Visual Camp, sebagai bagian dari demonstrasi teknologi pelacakan gerak mata dalam aplikasi virtual reality.

Tidak diketahui apakah sebelumnya sudah ada produk terdahulu bernama “Exynos VR II” atau sejenisnya. Exynos VR III sempat ditunjukkan secara rahasia oleh Samsung sendiri pada event MWC 2017 Maret lalu. Fotonya ikut disertakan oleh Visual Camp.

Baca: Headset VR Xiaomi Terbaru Dijual Rp 190.000

Headset ini ditenagai chip Exynos (mungkin seri Exynos 9) dengan dua core CPU M2 2,5 GHz, empat core CPU Cortex-A53 1,7 GHz, dan pengolah grafis (GPU) Mali G71, sebagaimana dirangkum KompasTekno dari TechSpot, Rabu (5/7/2017).

Fitur-fitur lain turut disertakan untuk mendukung pengalaman VR, termasuk hand tracking, voice recognition, juga teknologi pengenal ekspresi wajah.

Exynos VR III diperkirakan masih berupa prototipe dan belum diumumkan secara resmi oleh Samsung. Belum jelas pula apakah produk ini akan mewujud sebagai produk konsumen yang dijual di pasaran, ataukah sekadar alat demonstrasi teknologi saja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber TechSpot
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

Software
Steam Gelar 'FPS Fest', Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Steam Gelar "FPS Fest", Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com