Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengamankan Akun Instagram dengan "Login" Dua Langkah

Kompas.com - 11/10/2018, 15:39 WIB
Bill Clinten,
Oik Yusuf

Tim Redaksi

Jika tidak ada kode masuk ke SMS, pengguna dapat mengirim kode kembali dengan mengklik Resend Code atau mengganti nomor ponselnya melalui opsi Change Phone Number.

3. Setelah melewati langkah diatas dengan mengisi kode dan mengklik Next, maka akun pengguna telah diproteksi oleh otentikasi SMS.

Instagram akan turut menampilkan serangkaian kode cadangan yang bisa digunakan untuk login apabila pengguna sedang tidak dapat menerima SMS. Tiap deret kode hanya bisa dipakai sekali. Catatlah kode-kode ini dan simpan di tempat aman.

Two-factor authentication lewat SMS mungkin terasa lebih ringkas, namun mamakai aplikasi pihak ketiga seperti Google Authenticator masih lebih aman.

Ini karena pesan SMS rentan dicegat dan diintip oleh orang tidak bertanggung jawab, dengan mengeksploitasi celah keamanan di jaringan seluler.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com