Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mudah Bersih-bersih RAM di Ponsel Android dan iPhone

Kompas.com - 26/10/2020, 15:03 WIB
Putri Zakia Salsabila ,
Yudha Pratomo

Tim Redaksi

Sumber wikihow


KOMPAS.com - Setiap smartphone memiliki, komponen bernama Random Access Memory (RAM) di dalamnya. Komponen RAM itulah yang bekerja lebih keras ketika smartphone membuka banyak aplikasi secara bersamaan.

Semakin banyak aplikasi yang dibuka, maka performa akan semakin lambat. Agar performa ponsel kembali seperti semula, salah satu cara yang dapat dilakukan pengguna adalah dengan membersihkan atau mengosongkan memori RAM. Cara membersihkannya pun cukup mudah.

Berikut beberapa cara mudah untuk membersihkan RAM pada ponsel Android dan iPhone.

Cara membersihkan RAM di ponsel Android

Pertama-tama, pengguna bisa mengecek barapa banyak RAM yang sudah terpakai di ponsel dan aplikasi apa yang paling banyak memakan RAM.

Caranya, buka pengaturan di ponsel, kemudian cari menu "Memori". Di sana, pengguna akan menampilkan detail dasar tentang penggunaan RAM di ponsel Anda.

Atau Anda juga bisa langsung menulis kata kunci "Memori" di kolom pencarian dalam menu pengaturan agar bisa langsung menuju menu RAM.

Baca juga: Cara Mengecek Kapasitas dan Penggunaan RAM di Perangkat Android

1. Hapus aplikasi yang tidak digunakan

Setelah melihat daftar aplikasi yang rakus RAM, pengguna bisa menentukan apakah akan menghapus aplikasi tersebut atau tidak.

Menghapus aplikasi yang tidak digunakan akan membantu meningkatkan jumlah ruang kosong yang dimiliki ponsel.

Untuk menghapus aplikasi yang tidak digunakan lagi, Anda bisa membuka "Setting" kemudian pilih "Apps" atau "Application Manager".

Ketuk aplikasi tersebut dan ketuk "Uninstall" untuk menghapusnya. Perlu diingat, ada sejumlah aplikasi yang tidak bisa dihapus dari ponsel.

Jika demikian, maka pengguna bisa menghentikan aplikasi tersebut secara paksa dengan memilih menu "disable".

2. Gunakan alternatif aplikasi yang tidak rakus RAM

Jika ada aplikasi di ponsel Anda yang menghabiskan banyak sumber daya, Anda bisa mencari beberapa alternatifnya.

Halaman:
Sumber wikihow


Terkini Lainnya

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

HP Vivo T3X 5G Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1 dan Baterai Jumbo

Gadget
Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat 'Ngetwit'

Siap-siap, Pengguna Baru X Twitter Bakal Wajib Bayar Buat "Ngetwit"

Software
Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

Daftar Paket Internet eSIM Telkomsel, PraBayar, Roaming, Tourist

e-Business
8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

8 Cara Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp atau “No Valid QR Code Detected”

e-Business
Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Tampilan Baru WhatsApp Punya 3 Tab Baru, “Semua”, “Belum Dibaca”, dan “Grup”, Apa Fungsinya?

Software
HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang 'Membosankan'

HMD Perkenalkan Boring Phone, HP yang Dirancang "Membosankan"

Gadget
7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

7 HP Kamera Boba Mirip iPhone Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Gadget
Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Motorola Edge 50 Ultra dan 50 Fusion Meluncur, Harga mulai Rp 6 Jutaan

Gadget
Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

Apple Investasi Rp 255 Triliun di Vietnam, di Indonesia Hanya Rp 1,6 Triliun

e-Business
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

CEO Apple Bertemu Presiden Terpilih Prabowo Subianto Bahas Kolaborasi

e-Business
'Fanboy' Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

"Fanboy" Harap Bersabar, Apple Store di Indonesia Masih Sebatas Janji

e-Business
WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

WhatsApp Rilis Filter Chat, Bisa Sortir Pesan yang Belum Dibaca

Software
Steam Gelar 'FPS Fest', Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Steam Gelar "FPS Fest", Diskon Game Tembak-menembak 95 Persen

Game
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com