Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Emoji Ini Sering Keliru Diartikan, Apa Makna Sebenarnya?

Kompas.com - Diperbarui 24/08/2021, 08:55 WIB
Galuh Putri Riyanto,
Oik Yusuf

Tim Redaksi

Sumber Emojipedia

Untuk mengekspresikan perasaan terkejut atau shock, pengguna lebih tepat menggunakan emoji astonished face.

Emoji ini digambarkan dengan wajah kuning dengan mata dan mulut terbuka terbuka lebih besar dibandingkan emoji hushed face, seolah terengah-engah karena terkejut.

Ilustrasi emoji person bowing.Emojipedia Ilustrasi emoji person bowing.
7. Emoji terima kasih atau mohon maaf?

Seorang pengguna berana Divyanshi Agrawal mengaku kerap menggunakan emoji laki-laki yang tengah membungkuk untuk mengekspresikan rasa terima kasih atau penghargaan atas usaha seseorang.

Baca juga: Peluncuran Emoji Baru pun Tertunda karena Virus Corona

Namun, ternyata selama ini ia salah. Emoji tersebut memiliki unicode person bowing. Menurut Emojipedia, emoji ini digunakan untuk mengungkapkan permintaan maaf yang tulus atau digunakan ketika akan meminta bantuan yang besar.

Emojipedia dalam situsnya tak menampik bahwa emoji laki-laki membungkuk ini banyak disalahartikan sebagai orang yang sedang melakukan push-up, berbaring untuk dipijat, atau tengah menyandarkan kepalanya.

Itu dia beberapa emoji yang kerap disalahartikan oleh pengguna. Apakah Anda termasuk di antaranya?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Emojipedia
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com