Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Bedanya S Pen di Samsung Galaxy Tab S7 FE 5G dan Galaxy S21 Ultra

Kompas.com - 28/07/2021, 18:03 WIB
Conney Stephanie,
Yudha Pratomo

Tim Redaksi

Dengan BLE, S Pen di Galaxy Note bisa berfungsi sebagai pengontrol kamera dari jarak jauh. S Pen dengan BLE hadir pertama kali lewat Galaxy Note 9.

Selain bisa digunakan untuk menulis dan menggambar, S Pen di Galaxy Tab S7 FE 5G maupun Galaxy S21 Ultra juga berfungsi untuk menggulirkan layar atau navigasi.

Baca juga: Penjualan Perdana Galaxy Tab S7 FE, Samsung Gratiskan Keyboard

Galaxy Tab S7 FE 5G turut mendukung fungsi Samsung DeX yang dapat mengubah tablet menjadi layaknya PC desktop. Ada pula aksesori lain untuk menunjang produktivitas seperti cover keyboard.

Samsung juga membekali Galaxy Tab S7 FE 5G dengan tiga aplikasi bawaan yang mencakup Noteshelf, Canva, dan Clip Studio.

Dengan ukuran layar 12,4 inci, Galaxy Tab S7 FE 5G juga diklaim lebih nyaman digunakan dan memudahkan para konten kreator untuk membawa perangkat ini ke mana pun dalam aktivitas sehari-hari.

"Layarnya luas dan pas ketika dipakai sehari-hari. Misalnya ingin mengerjakan tugas, menulis, atau membuat kreasi konten dimana pun," pungkas Elvira.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com