Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Angkat Tangan dan Bertanya di Zoom saat Belajar Online

Kompas.com - 22/08/2021, 16:11 WIB
Bill Clinten,
Yudha Pratomo

Tim Redaksi

Untuk menyampaikan pertanyaan dengan teks, maka siswa bisa kembali mengklik tombol "More" tadi dan pilih menu "Chat".

Nantinya, siswa akan disodori dengan jendela baru yang menampilkan kolom percakapan Zoom, sebagaimana ilustrasi gambar di bawah ini.

Mereka juga bisa mengklik opsi "Everyone" untuk mengirimkan pertanyaan yang bisa dilihat semua partisipan.

Setelah pertanyaan ditulis, siswa lantas bisa menekan tombol "Send" untuk mengirimnya.

Terakhir, mereka bisa mengklik tombol "Close" untuk menutup jendela percakapan dan kembali ke tampilan utama Zoom.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com