Contoh penggunaan rumus FIND di Microsoft Excel:
Pengguna ingin mencari posisi kata "ingin" dalam kalimat "Aku ingin belajar Microsoft Excel", maka gunakan rumus FIND seperti berikut ini.
DATE
DATE adalah rumus yang kerap digunakan untuk menghasilkan informasi berdasarkan keterangan waktu yang terdiri dari tanggal, bulan, dan tahun.
Cara penulisan rumus DATE di Microsoft Excel adalah sebagai berikut:
=DATE(tahun,bulan,tanggal)
Contoh penggunaan rumus DATE di Microsoft Excel:
Pengguna hendak mencantumkan keterangan tanggal 20 September 2009 di Microsoft Excel, maka gunakan rumus DATE seperti berikut ini.
CHOOSE
CHOOSE digunakan untuk memilih dan menampilkan sebuah nilai berdasarkan nomor indeks atau urutan tertentu.
Cara penulisan rumus CHOOSE di Microsoft Excel adalah sebagai berikut:
=CHOOSE(index_num, nilai1, [nilai2], ...)
Contoh penggunaan rumus CHOOSE di Microsoft Excel:
Pengguna ingin mencari nomor indeks 2 pada sebuah tabel, maka gunakan rumus CHOOSE seperti berikut ini.
VLOOKUP
VLOOKUP merupakan sebuah rumus yang dapat menampilkan data dari suatu tabel yang disusun dalam format vertikal.
Cara penulisan rumus VLOOKUP di Microsoft Excel adalah sebagai berikut:
=VLOOKUP(nilai yang ingin dicari, rentang cell yang ingin ditemukan nilainya atau tabel referensi, nomor kolom dari tabel referensi, BENAR/SALAH)
Contoh penggunaan rumus VLOOKUP di Microsoft Excel:
HLOOKUP
HLOOKUP dapat digunakan untuk menampilkan data dari suatu tabel yang disusun dalam format horizontal.
Cara penulisan rumus HLOOKUP di Microsoft Excel adalah sebagai berikut:
=HLOOKUP(nilai yang ingin dicari, rentang cell yang ingin ditemukan nilaian atau tabel referensi, nomor kolom dari tabel referensi, BENAR/SALAH)
Contoh penggunaan rumus HLOOKUP di Microsoft Excel:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.