Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

WhatsApp Web Vs WhatsApp Desktop, Perbedaan dan Cara Menggunakannya

Kompas.com - 25/10/2021, 15:25 WIB

KOMPAS.com - WhatsApp Web dan WhatsApp Dekstop mungkin tidak asing bagi sebagian pengguna WhatsApp. Walaupun keduanya sama-sama bisa diakses melalui komputer, mereka tidak sepenuhnya sama.

Perbedaannya memang tidak banyak, tapi cukup mendasar. Lantas, apa perbedaan antara WhatsApp Web dan WhatsApp Desktop? Apakah keduanya memiliki fitur yang sama? Lalu, manakah yang lebih baik untuk digunakan?

Perbedaan WhatsApp Web dan WhatsApp Desktop

Perbedaan WhatsApp Web dan WhatsApp Desktop yang paling mendasar adalah bagaimana cara mengaksesnya.

WhatsApp Desktop adalah sebuah aplikasi WhatsApp yang diunduh dan diinstal di komputer/PC, baik Windows atau MacOS. Aplikasi WhatsApp Desktop resmi bisa diunduh di tautan ini.

Seperti mengakses aplikasi WhatsApp di smartphone, WhatsApp Desktop juga diakses dengan cara membuka aplikasi WhatsApp standalone (terpisah) di komputer/PC.

Baca juga: Cara Membuka WhatsApp di Tablet Android Tanpa Log Out Ponsel

Sementara WhatsApp Web, diakses melalui browser (peramban), seperti Google Chrome atau Mozilla Firefox.

Sehingga, pengguna harus membuka aplikasi browser lebih dulu, lalu menuju ke alamat web.whatsapp.com untuk mengakses WhatsApp tanpa aplikasi standalone.

Beda fitur WhatsApp Web dan WhatsApp Desktop

Selain cara akses, WhatsApp Web dan WhatsApp Desktop tidak memiliki perbedaan lain yang signifikan. Secara tampilan, keduanya tampak sama.

Hanya saja, khusus untuk versi web, tampilannya tampak lebih luas dibanding versi desktop. Di versi dekstop, terdapat tombol minimize untuk memperkecil kendela aplikasi WhatsApp.

Fitur ini cocok digunakan bagi mereka yang hobi membuka banyak aplikasi dalam satu waktu.
Tombol minimize itulah yang tidak ditemukan di WhatsApp Web secara khusus.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

iOS 17 Meluncur, Bawa Fitur Baru Journal dan Standby Mode

iOS 17 Meluncur, Bawa Fitur Baru Journal dan Standby Mode

Software
[POPULER TEKNO] - Alasan Pengguna Android Pindah ke iPhone | Konsumen Tak Bisa Beli HP Realme di Situs Resmi Sebulan ke Depan

[POPULER TEKNO] - Alasan Pengguna Android Pindah ke iPhone | Konsumen Tak Bisa Beli HP Realme di Situs Resmi Sebulan ke Depan

Internet
Ogah Bayar, Meta dan Google Pilih Blokir Konten Berita di Kanada

Ogah Bayar, Meta dan Google Pilih Blokir Konten Berita di Kanada

e-Business
3 Cara Mengaktifkan Paket Haji Telkomsel, Mulai dari Rp 340.000

3 Cara Mengaktifkan Paket Haji Telkomsel, Mulai dari Rp 340.000

e-Business
Pistol Game Nintendo 'Duck Hunt' Dipakai untuk Merampok Toko

Pistol Game Nintendo "Duck Hunt" Dipakai untuk Merampok Toko

Internet
Harga HP Samsung Galaxy S21 FE 5G Kian Terjangkau, Ini Fitur-fitur Unggulannya

Harga HP Samsung Galaxy S21 FE 5G Kian Terjangkau, Ini Fitur-fitur Unggulannya

BrandzView
Trik agar Chat WhatsApp Web Tak Diintip Teman saat Kerja Bersebelahan

Trik agar Chat WhatsApp Web Tak Diintip Teman saat Kerja Bersebelahan

Software
Spesifikasi Minimum, Harga, Link, dan Cara Download Street Fighter 6

Spesifikasi Minimum, Harga, Link, dan Cara Download Street Fighter 6

Game
Xiaomi 14 Pro Punya Layar Melengkung dan Bezel Tipis?

Xiaomi 14 Pro Punya Layar Melengkung dan Bezel Tipis?

Gadget
Cara Daftar Paket Haji XL dengan Mudah via Aplikasi MyXL, Harga Mulai Rp 99.000

Cara Daftar Paket Haji XL dengan Mudah via Aplikasi MyXL, Harga Mulai Rp 99.000

e-Business
Cara Berlangganan CapCut Pro, Keunggulan, serta Harganya

Cara Berlangganan CapCut Pro, Keunggulan, serta Harganya

Software
Ini Pengganti Cortana, Asisten Virtual Windows yang Disetop Akhir 2023

Ini Pengganti Cortana, Asisten Virtual Windows yang Disetop Akhir 2023

Software
Riset: ChatGPT Terkenal, tapi Tak Banyak Dipakai Warga AS

Riset: ChatGPT Terkenal, tapi Tak Banyak Dipakai Warga AS

Internet
Boom Esports Wakili Indonesia di Turnamen Valorant Asia Pasifik 2023

Boom Esports Wakili Indonesia di Turnamen Valorant Asia Pasifik 2023

Game
Aplikasi iPhone Disebut Lebih Baik dari Android, Ini Alasannya

Aplikasi iPhone Disebut Lebih Baik dari Android, Ini Alasannya

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com