Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 26/10/2021, 08:05 WIB

KOMPAS.com - Pernahkah Anda menggunakan atau melihat emoji kepala batu atau dikenal juga sebagai emot kepala batu ketika chatting atau di media sosial lain?

Emoji kepala batu diilustrasikan sebagai batu abu-abu atau cokelat, yang diukir menjadi kepala manusia, dengan alis dan hidung yang menonjol.

Pada umumnya, emoji kepala batu memiliki posisi wajah menghadap ke kiri, tapi ada pula yang menghadap kanan atau depan. Lantas apa arti emoji kepala batu sebenarnya?

Arti emoji kepala batu

Berikut adalah arti emoji kepala batu. Emoji kepala batu biasanya digunakan untuk mengekspresikan ketabahan, tekad, ketidakputusasaan, muka datar, atau konyol.

Baca juga: Apa Arti Emoji Monyet Menutup Mata?

Contoh penggunannya seperti berikut: "Aku akan menutup semua media sosial dan fokus menyelesaikan skripsi! (emoji kepala batu)"

Akan tetapi, seperti penggunaan emoji lainnya, tidak ada aturan baku mengenai penggunaan dan pemaknaan emoji kepala batu. Pengguna bebas menggunakan emoji kepala batu untuk mengekspresikan apapun.

Ada dua versi mengenai asal-usul emoji kepala batu. Ada yang berpendapat jika emoji ini terinspirasi dari patung batu raksasa Moai di Pulau Paskah, Chile, sebagaimana KompasTekno rangkum dari Emoticon.id.

Moai merupakan patung raksasa berwujud wajah manusia yang dipahat dari batu.

Patung Moai yang terletak di Pulau Paskah, Polinesiawww.archdaily.com Patung Moai yang terletak di Pulau Paskah, Polinesia

Namun, ada pula yang berpendapat bahwa emoji ini terinspirasi dari landmark ikonik patung Moyai di Stasiun Shibuya, Tokyo, Jepang.

Patung ini diberikan oleh Niijima, sebuah pulau vulkanik di bawah administrasi Tokyo, pada tahun 1980. Dalam dialek lokal, "Moyai" diartikan sebagai "bekerja sama dalam usaha".

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Cara Bayar Tagihan Listrik Online di HP via PLN Mobile dengan Mudah

Cara Bayar Tagihan Listrik Online di HP via PLN Mobile dengan Mudah

e-Business
Free Fire Rilis Update OB40, Ada Spider-Man dan Dua Karakter Baru

Free Fire Rilis Update OB40, Ada Spider-Man dan Dua Karakter Baru

Game
Kenapa Penyimpanan WhatsApp Tiba-tiba Penuh? Begini Penyebabnya

Kenapa Penyimpanan WhatsApp Tiba-tiba Penuh? Begini Penyebabnya

Software
Tangkal Hoaks, Twitter Rilis Fitur Cek Fakta di Gambar

Tangkal Hoaks, Twitter Rilis Fitur Cek Fakta di Gambar

Software
[POPULER TEKNO] IndiHome Segera Gabung Telkomsel | Pengguna iPhone Bisa Login Satu Akun WhatsApp di 4 HP Sekaligus

[POPULER TEKNO] IndiHome Segera Gabung Telkomsel | Pengguna iPhone Bisa Login Satu Akun WhatsApp di 4 HP Sekaligus

Internet
Vivo S17 Series Meluncur, Kamera Selfie 50 MP dan Fast Charging 80W

Vivo S17 Series Meluncur, Kamera Selfie 50 MP dan Fast Charging 80W

Gadget
Apa Itu WA Web Plus? Ini Fitur-fiturnya dan Cara Download

Apa Itu WA Web Plus? Ini Fitur-fiturnya dan Cara Download

Software
Desain Eye Catching, Daya Baterai Besar, dan Performa Andal Jadi Alasan Ponsel Lipat Begitu Dilirik

Desain Eye Catching, Daya Baterai Besar, dan Performa Andal Jadi Alasan Ponsel Lipat Begitu Dilirik

BrandzView
Arti Tanda Titik Koma atau “Semicolon” yang Sering Dibagikan di Medsos, Jangan Remehkan

Arti Tanda Titik Koma atau “Semicolon” yang Sering Dibagikan di Medsos, Jangan Remehkan

Internet
WhatsApp Tidak Dapat Membuka Kamera, Begini 2 Cara Mengatasinya

WhatsApp Tidak Dapat Membuka Kamera, Begini 2 Cara Mengatasinya

Software
Mengenal BTS yang Jadi Infrastruktur Penting untuk Telekomunikasi

Mengenal BTS yang Jadi Infrastruktur Penting untuk Telekomunikasi

Hardware
Cara Melihat Profil LinkedIn Seseorang Tanpa Diketahui

Cara Melihat Profil LinkedIn Seseorang Tanpa Diketahui

Software
Riset Canalys: Samsung Galaxy S23 Ultra HP Android Terpopuler di Dunia

Riset Canalys: Samsung Galaxy S23 Ultra HP Android Terpopuler di Dunia

e-Business
Spesifikasi dan Harga Redmi Note 12 Pro 4G di Indonesia

Spesifikasi dan Harga Redmi Note 12 Pro 4G di Indonesia

Gadget
Motorola Moto G Stylus 5G 2023 Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1

Motorola Moto G Stylus 5G 2023 Meluncur dengan Snapdragon 6 Gen 1

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com