KOMPAS.com - Pengembang game Moonton kembali membagikan serangkaian kode redeem gratis kepada pemain game Mobile Legends (ML).
Kode tersebut dapat diklaim secara gratis untuk mendapatkan berbagai hadiah di dalam game (in-game items). Di antara puluhan kode redeem, setidaknya terdapat tiga kode redeem Mobile Legends yang saat ini masih bisa digunakan.
Berikut ini kode redeem yang masih tersedia dan bisa diklaim setelah dicoba oleh KompasTekno, Sabtu (6/11/2021).
Setelah diklaim, pemain akan mendapatkan beragam item in-game secara gratis, terdiri dari Tournament Chest, Skin Trial Pack, Bundle Skin Trial S.A.B.E.R, Premium Skin Fragment, Hero Fragment, Magic Dust, 30 Moonstone dan Skin Trial Phantom Pirate.
Baca juga: Cara Menghubungkan Akun Mobile Legends ke Moonton agar Aman
Perlu dicatat, kode-kode ini bersifat terbatas. Dengan kata lain, pemain harus adu cepat untuk memasukkan beragam kode tersebut agar bisa mendapatkan hadiah.
Apabila terdapat informasi "expired" yang tercantum pada jendela pop-up, maka pemain tidak lagi bisa menggunakan kode tersebut, alias sudah kadaluarsa.
Baca juga: Cara Top Up Diamond Mobile Legends
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.