Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Samsung Kenalkan Smart TV Neo QLED 8K 2022, Dukung Stadia dan NFT

Kompas.com - 02/04/2022, 18:31 WIB
Kevin Rizky Pratama,
Reska K. Nistanto

Tim Redaksi

Gaming Hub adalah platform pencarian game streaming baru, tanpa perlu men-download game. Bermitra dengan Nvidia GeForce NOW, Stadia dan Utomik, Samsung membawa koleksi game mereka ke Gaming Hub.

Platform baru ini akan tersedia di kemudian hari dalam tahun ini, pada model Samsung Smart TV 2022 tertentu

Baca juga: Daftar 116 Kabupaten/Kota yang Kebagian STB TV Digital Gratis pada Tahap I

Sementara Ambient meningkatkan estetika rumah, baik dengan cara menyinkronkan tampilan layar dengan dekorasi sekitarnya, ataupun menarik perhatian dengan menampilkan seni yang eye-catching.

Fitur lain, Samsung bermitra dengan Nifty Gateway, untuk mengeksplorasi dan menampilkan karya digital NFT di jajaran Neo QLED dan QLED TV 2022.

Untuk ketersediaan, Smart TV Neo QLED 8K 2022 ini baru tersedia secara global. Samsung belum mengungkap kapan TV ini bakal meluncur di Indonesia, begitu juga dengan harganya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com