Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Bersihkan Speaker Smartphone Android Hanya Pakai Musik, Ini Penjelasan Pengamat

Kompas.com - 07/04/2022, 09:00 WIB
Penulis Lely Maulida
|

Akan tetapi, audio yang dapat digunakan untuk membersihkan speaker bukan sembarang audio. Menurut Lucky, ada kriteria khusus yang dapat digunakan, yaitu sesuai frekuensi gelombang suaranya seperti frekuensi 165 Hz.

Baca juga: Speaker Pintar Apple HomePod Mini Meluncur, Harga Rp 1,4 Juta

"Orang-orang memperkirakan (frekuensi) 165 Hz cukup bagus untuk menghasilkan gelombang suara yang bisa membantu membersihkan speaker dari air dan debu," ujarnya.

Digunakan Apple untuk Watch Series

Lucky juga menjelaskan bahwa tips membersihkan speaker smartphone Android yang dibagikan di Youtube itu mirip dengan fitur Water Lock pada Apple Watch Series.

Dirangkum KompasTekno dari MacRumors, Kamis (7/4/2022), fitur Water Lock akan mengunci layar saat smartwatch digunakan untuk berenang. Selain itu, fitur ini juga dapat digunakan untuk membersihkan air dari speaker Apple Watch Series 2, hingga Series 5.

Teknisnya serupa dengan cara membersihkan speaker smartphone Android, yaitu dengan memanfaatkan audio tertentu. Ketika pengguna mengaktifkan fitur Water Lock dan memutar tombol jam pintar itu, alunan nada akan diputar untuk mengeluarkan air

Dengan begitu, pengguna dapat mencegah masalah jangka panjang, utamanya karena kelembapan yang disebabkan oleh air yang terhambat dalam komponen speaker.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com