Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengaktifkan Smart Sidebar di HP Oppo dan Merapikannya

Kompas.com - 31/05/2022, 12:00 WIB
Bill Clinten,
Reska K. Nistanto

Tim Redaksi

Untuk menambahkan aplikasi, pengguna bisa mengakses tab "Apps" setelah mengeklik tombol "Edit" tadi dan mengeklik ikon "+" berwarna hijau di tiap aplikasi.

Sementara untuk menghapus aplikasi atau sebuah fungsi dari Smart Sidebar, pengguna cukup mengeklik ikon "-" berwarna merah yang terletak di bagian kanan atas tiap aplikasi.

Jika sudah selesai merapikan Smart Sidebar dengan menambahkan atau menghapus aplikasi yang ada di dalamnya, pengguna bisa mengeklik tombol "Done" untuk kembali ke tampilan home screen.

Selesai, kini pengguna bisa lebih leluasa merapikan tampilan home screen mereka tanpa membuang-buang ruang hanya untuk sekadar menaruh pintasan aplikasi.

Sebab, berbagai aplikasi tersebut kini bisa diakses dengan mudah melalui tampilan "tersembunyi" yang bisa dihilangkan dan dimunculkan kapan saja hanya dengan mengusap atau swipe pada layar, baik itu ke kiri atau ke kanan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com