"Saat ini, masalah sudah kami ketahui dan perbaikan sedang dilakukan kepada sistem kami," tambah Cloudflare.
Seperti diketahui, sistem (API) Cloudflare digunakan oleh berbagai layanan dan aplikasi internet untuk mengamankan dan mempercepat koneksi antar server.
Berbagai aplikasi atau situs yang terdampak tumbangnya Cloudflare mencakup Amazon Web Services, Discord, Patreon, Skype, Gitlab, hingga game League of Legends, Minecraft, Valorant, dan lain sebagainya.
Baca juga: Ketika Facebook Tumbang dan Betapa Bergantungnya Kita pada WhatsApp dan Instagram
Update 15.30 WIB, melalui akun Twitter-nya, pihak Cloudflare mengeklaim layanannya telah kembali berjalan normal. Pantauan KompasTekno, sejumlah website dan layanan yang menggunakan API Cloudflare memang sudah bisa diakses kembali.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.This incident has been resolved. https://t.co/22YiyukX9j
— Cloudflare (@Cloudflare) June 21, 2022
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.