KOMPAS.com - Discord adalah aplikasi voice chat yang populer khususnya di antara komunitas gamer. Selain bisa digunakan untuk melakukan panggilan grup, Discord juga dapat menjadi sarana untuk mengirim pesan teks (chat).
Untuk membuat obrolan lebih seru, Discord juga menyediakan aneka stiker dan GIF (Graphics Interchange Format) yang bisa digunakan secara gratis, mirip seperti WhatsApp.
Pengguna juga dapat membuat dan menambahkan stiker sendiri. Stiker hasil bikinan pengguna juga bisa dikirim ke orang lain.
Baca juga: Discord Hadir di Xbox One, Xbox Series X dan S
Cara menambahkan dan menggunakan stiker di Discord cukup mudah untuk dilakukan.
Selengkapnya, berikut adalah cara menambahkan dan menggunakan stiker di Discord, sebagaimana dihimpun KompasTekno dari Android Authority, Jumat (5/8/2022).
Untuk membuat stiker pribadi di Discord, pengguna perlu melakukan langkah-langkah berikut ini:
Perlu diperhatikan bahwa cara ini hanya dapat dilakukan oleh admin Server. Artinya, anggota server tidak bisa menambahkan stiker baru pada Server tempat ia bergabung. Selamat mencoba.
Baca juga: Ramai di Kalangan Gamer, Apa Itu Discord dan Bagaimana Cara untuk Streaming?
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.