Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

LinkAja Error Hari Ini, Pengguna Komplain Tidak Bisa Beli Tiket KRL

Kompas.com - 26/08/2022, 17:30 WIB
Galuh Putri Riyanto,
Yudha Pratomo

Tim Redaksi

"Kami sudah dan akan terus memberikan update informasi secara berkala melalui kanal komunikasi resmi perusahaan," ungkap Reka Sadewo, VP Corporate Secretary LinkAja, kepada KompasTekno, Jumat (26/8/2022).

Melalui media sosial, LinkAja sudah mengetahui adanya gangguan di aplikasinya. Dengan membalas sebuah twit keluhan dari pengguna, LinkAja mengumumkan bahwa aplikasinya sedang dalam proses peningkatan layanan pada Jumat siang sekitar pukul 11.41 WIB.

LinkAja memohon maaf atas ketidaknyaman pengguna akibat gangguan ini. Kemudian meminta pengguna untuk mencoba membuka aplikasi LinkAja secara berkala.

Di samping membalas twit keluhan pengguna, pantauan KompasTekno, LinkAja juga mengirimkan notifikasi gangguan ke sejumlah pelanggannya.

Baca juga: Gojek Kucurkan Dana untuk LinkAja

Salah satu tim KompasTekno mendapatkan email pelanggan bertajuk "Info Dampak Kendala Jaringan LinkAja" dari alamat marketing@info.linkaja.id pada Jumat pukul 14.54 WIB.

Di dalam email tersebut, LinkAja error hari ini disebabkan karena adanya kendala teknis.

Berikut isi lengkap notifikasi gangguan LinkAja:

"Sobat LinkAja, saat ini sedang terjadi kendala teknis pada jaringan sehingga fitur dan layanan di aplikasi LinkAja tidak dapat digunakan.

Kami akan menginformasikan saat aplikasi kembali normal, melalui media sosial dan website resmi LinkAja."

Di akhir email ada menu "Cek info selengkapnya" yang mengarahkan pengguna sebuah posting di situs LinkAja.id di tautan berikut ini

Informasi terbaru di email pelanggan itu juga sudah disiarkan dalam sebuah twit terbaru akun Twitter LinkAja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

Gadget
Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Internet
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Software
Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Software
Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Gadget
Apple Gelar Acara 'Let Loose' 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Apple Gelar Acara "Let Loose" 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Gadget
Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

e-Business
Jadwal Maintenance 'Genshin Impact' 24 April, Siap-siap Ada Karakter Baru Arlecchino

Jadwal Maintenance "Genshin Impact" 24 April, Siap-siap Ada Karakter Baru Arlecchino

Game
'Free Fire' Rilis Update Patch Naga, Ada Karakter Baru Kairos dan Bisa Lawan Naga

"Free Fire" Rilis Update Patch Naga, Ada Karakter Baru Kairos dan Bisa Lawan Naga

Game
Telkomsel, XL, Indosat Catatkan Kenaikan Trafik Data Selama Lebaran 2024

Telkomsel, XL, Indosat Catatkan Kenaikan Trafik Data Selama Lebaran 2024

e-Business
Bukan Cuma di AS, TikTok Juga Diributkan di Eropa

Bukan Cuma di AS, TikTok Juga Diributkan di Eropa

e-Business
Setelah 48 Tahun, Prosesor Game Legendaris Zilog Z80 Akhirnya Pamit

Setelah 48 Tahun, Prosesor Game Legendaris Zilog Z80 Akhirnya Pamit

Hardware
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com