Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terungkap, Produk Pertama Samsung dan Nokia Justru Bukan Ponsel

Kompas.com - 25/04/2023, 13:00 WIB
Galuh Putri Riyanto,
Wahyunanda Kusuma Pertiwi

Tim Redaksi

Kalian bisa melihat keseruan melihat HP pertama Samsung dan display 2.300 model HP yang pernah dibuat Samsung lewat video di bawah ini.

Nokia jualan tisu toilet

Bila Samsung menjual mi instan, produk pertama Nokia adalah tisu toilet. Bila dirunut ke belakang, Nokia pertama berdiri pada 1865 di Finlandia sebagai perusahaan bubur kertas dan kertas (pulp & paper).

Beberapa produk pertama yang dijual Nokia adalah tisu toilet. Rupa tisu toilet Nokia ini pun beredar di internet.

Menurut gambar yang diposting akun Twitter @JonErlichman, tisu toilet Nokia memiliki kemasan kertas coklat bermerek "Nokia Silk". Di kemasan itu juga terdapat logo Nokia.

Singkat cerita, Nokia mulai merambah ke industri elektronik pada 1960. Nokia terlibat dalam berbagai industri, mulai dari produk keras, hingga ban kendaraan, sepatu bot karet, komunikasi kabel, plastik, aluminium, bahan kimia, elektronik, komputer, perangkat pembangkit listrik, robotika, kapasitor dan juga peralatan militer.

Nah, pada 1990-an, Nokia mulai fokus membuat ponsel yang compact dan dikenal sebagai salah satu merek HP pertama di dunia.

Baca juga: Studi Ungkap Kenapa Nokia Bangkrut

Salah satu ponsel pertama Nokia yang ikonik adalah Nokia 3310. Pada masanya, Nokia 3310 menjadi salah satu ponsel yang paling ringan yang pernah ada dengan berat 133 gram.

Nokia 3310 diklaim terjual lebih dari 126 juta unit semenjak pertama kali diluncurkan 23 tahun silam. Berkat kesuksesan seri 3310, Nokia pun menelurkan lebih banyak generasi ponsel fitur lainnya, seperti model 3330 dan 3350 pada 2001.

Nokia pun sempat menjadi salah satu vendor penguasa pasar ponsel dunia. Namun, kejayaan Nokia mulai meredup. Menurut riset ada beberapa faktor yang membuat pamor Nokia turun seperti budaya kerja mencekam dan gagal berinovasi.

Nokia kemudian undur diri dari bisnis ponsel usai divisi perangkat kerasnya diakuisisi oleh Microsoft pada 2014 lalu dengan mahar senilai 7,2 miliar dollar AS (sekitar Rp 96,8 triliun). Kemudian pada 2016, lisensi merek Nokia dibeli oleh perusahaan China, HMD Global.

Saat ini, Nokia masih kerap meluncurkan Feature phone (ponsel dengan kemampuan dasar telepon dan SMS saja) dan ponsel 5G dibawah HMD Global, sebagaimana dihimpun KompasTekno dari LifeWire, Selasa (25/4/2023).

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

Profil Lee Jae-Yong, Bos Besar Samsung yang Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan

e-Business
Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Gadget
WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

WhatsApp Dituduh Bocorkan Informasi Warga Palestina ke Israel, Ini Faktanya

Internet
Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone

e-Business
Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan 'Sensa HD Haptics'

Razer Perkenalkan Kishi Ultra, Controller Game dengan "Sensa HD Haptics"

Gadget
10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

10 Cara Menghilangkan Iklan di HP Tanpa Aplikasi Tambahan, Mudah dan Praktis

Gadget
Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Rawan Rusak, Aksesori FineWoven iPhone dan Apple Watch Dihentikan?

Gadget
Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai  'Circle to Search' Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Fitur Penerjemah Kalimat Instan Pakai "Circle to Search" Sudah Bisa Dicoba di Indonesia

Software
Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

Triwulan I-2024, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp 100 Triliun

e-Business
Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Polres Jakarta Selatan Tangkap Mantan Atlet E-sports Terkait Kasus Narkoba

Game
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model Bahasa AI Kecil untuk Smartphone

Software
Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Meta Umumkan Horizon OS, Sistem Operasi untuk Headset VR Merek Apa Pun

Software
Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Tanda-tanda Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Segera Masuk Indonesia

Gadget
Apple Gelar Acara 'Let Loose' 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Apple Gelar Acara "Let Loose" 7 Mei, Rilis iPad Baru?

Gadget
Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

Bos Samsung Lee Jae-yong Jadi Orang Terkaya di Korea Selatan untuk Pertama Kalinya

e-Business
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com