Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Konsol Game Lawas Commodore 64 Bangkit dari Kubur

Mungkin lantaran itulah, developer game Retro Games berniat membangkitkan konsol game lain yang sempat sangat populer namun terkubur dalam ingatan: Commodore 64.

Pertama kali diluncurkan pada 1982, Commodore 64 sebenarnya adalah komputer rumah yang mencatat penjualan tertinggi sejagat, mencapai 17 juta unit, menurut catatan Guiness World Records.

Commoder 64 yang namanya diambil dari kapasitas RAM sebesar 64 kilobyte ini populer sebagai mesin game dengan berbekal sebuah joystick.

Baca: Tak Jadi Disetop, Konsol Klasik Nintendo Hadir Kembali 2018

Reinkarnasi Commodore 64 yang disiapkan oleh Retro Games nantinya akan memiliki ukuran fisik hanya setengah perangkat aslinya. Sebab itulah ia dinamai "Commodore 64 Mini". Di dalam konsol tersebut sudah terpasang 64 judul game.

Kendati berpijak pada konsol era 80-an, Commodore 64 Mini dibekali fitur-fitur modern seperti koneksi HDMI ke TV dan dua port USB yang dipakai untuk menancapkan joystick dan memperbarui firmware.

Fungsi-fungsi komputer dari Commodore 64 asli ikut dipertahankan di Commodore 64 Mini. Para penggunanya nanti bisa memasang keyboard untuk menulis program atau game bikinan sendiri dengan bahasa BASIC.

Sebagaimana dirangkum KompasTekno dari SlashGear, Senin (2/10/2017), rencananya Retro Games akan merilis Commodore 64 Mini pada 2018 mendatang dengan banderol 70 dollar AS (Rp 950.000) per unit, termasuk sebuah jostick dan kabel HDMI.

https://tekno.kompas.com/read/2017/10/02/14140077/konsol-game-lawas-commodore-64-bangkit-dari-kubur

Terkini Lainnya

Game 'GTA 6' Dipastikan Meluncur September-November 2025

Game "GTA 6" Dipastikan Meluncur September-November 2025

Game
Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Software
Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5'S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5"S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Gadget
Game PlayStation 'Ghost of Tsushima Director's Cut' Kini Hadir di PC

Game PlayStation "Ghost of Tsushima Director's Cut" Kini Hadir di PC

Game
iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

Gadget
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

e-Business
Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Internet
Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Gadget
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke