Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Edge, Browser Baru Pengganti Internet Explorer

Kompas.com - 30/04/2015, 10:29 WIB
Oik Yusuf

Penulis

Sumber ZDNet

KOMPAS.com - Nama resmi peramban (browser) baru sang penerus Internet Explorer telah diumumkan oleh Microsoft dalam konferensi developer Build, Rabu (29/4/2015).

Berbeda dari dugaan selama ini, nama peramban bersangkutan bukanlah "Spartan", melainkan Microsoft "Edge".

"Sebuah browser yang dibuat untuk menyelesaikan pekerjaan", bunyi slogan pemasaran baru yang dibuat Microsoft untuk Edge, sebagaimana dirangkum Kompas Tekno dari ZDnet, Kamis (30/4/2015).

Salah satu keunikan Edge adalah ia bisa dipasangi berbagai macam plug-in extensions yang dibuat untuk peramban Firefox dan Chrome.

Browser ini menjalankan rendering engine baru bernama EdgeHTML. Karena dirancang agar "langsing" dan ringan, Edge tak lagi mendukung teknologi antik macam ActiveX.

Edge bakal disertakan sebagai browser default di perangkat-perangkat Windows 10 dan Windows Phone 10.

Untuk Windows Phone 10, ia akan menjadi satu-satunya browser yang didukung oleh sistem operasi mobile masa depan dari Microsoft itu.

Sementara, di perangkat-perangkat PC desktop, laptop, dan tablet berbasis Windows 10, Edge akan hadir berdampingan dengan browser Internet Explorer untuk menjaga kompatibilitas ke belakang.

Edge diintegrasikan dengan layanan lain dari Microsoft seperti penyimpanan berbasis cloud One Drive dan personal assistant Cortana.

Microsoft turut merilis video perkenalan Edge yang bisa disimak di bawah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

Gadget
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

e-Business
Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Internet
Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Gadget
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

e-Business
TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

Gadget
Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Software
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com