BrandzView
Konten ini merupakan kerja sama Kompas.com dengan Oppo
Bertajuk FYI Experience Tour, Oppo Launching Produk Barunya

Bertajuk FYI Experience Tour, Oppo Launching Produk Barunya

Kompas.com - 20/08/2015, 16:00 WIB
COPYWRITER

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com – Teknologi yang semakin berkembang tentu saja akan menuntut produsen smartphone untuk berinovasi pada setiap produk yang dihasilkan. Kini, Oppo kembali menghadirkan smartphone terbarunya, yaitu seri Mirror 5 dan R7 Lite.

“Bertajuk Fashion Young and Innovative (FYI) Experience Tour, Oppo kembali memperkenalkan produk terbarunya yaitu Mirror 5 dan R7 Lite. FYI Experience Tour nantinya akan kita bawa ke kota-kota besar di Indonesia dalam setiap launching produk kami. Oppo store Gandaria City menjadi lokasi pertama yang sekaligus memperkenalkan smartphone mirror 5 dan R7 lite,” ucap Media Engagement, Aryo Meidianto saat launching produk di Jakarta, Rabu (19/8/2015).

Aryo juga menambahkan bahwa kedua produk Valuable Impressive Phone (VIP) ini memang mengedepankan pada sisi desain yang berkelas. Produk Mirror 5 merupakan suksesor dari R1X dengan menggunakan desain potongan berlian. Hanya saja tetap ada perbedaan pada kedua produk tersebut. Apabila R1X mengadaptasi dengan tempered glass, sedangkan Mirror 5 diadaptasi pada fiber glass.

Sementara itu, CEO Oppo Indonesia Ivan Lau mengatakan pada saat konferensi pers launching produk, Oppo sebagai perusahaan teknologi tentu selalu berinovasi di setiap produk yang dihasilkannya. Dengan begitu, kami memahami betul kebutuhan dan keinginan konsumen yang saat ini membutuhkan produk smartphone dengan estetika desain dan teknologi yang tentunya berkelas, namun memiliki harga yang terjangkau. Karena itulah, Oppo menghadirkan smartphone Mirror 5 dan R7 Lite.

“Kedua produk tersebut menjadi andalan Oppo untuk kategori VIP yang mengutamakan sisi desain yang menampilkan kesan mewah. Selain itu, tetap didukung dengan teknologi kamera berkualitas tinggi serta beberapa spesifikasi cukup canggih untuk sebuah smartphone dengan harga yang kompetitif,” ucap CEO Oppo Indonesia.

Melalui acara ini, Oppo ingin memberikan kesempatan ekslusif bagi konsumen untuk merasakan pengalaman menggunakan kualitas smartphone premium Oppo dalam kelas menengah.

Baca tentang

Terkini Lainnya

Game 'GTA 6' Dipastikan Meluncur September-November 2025

Game "GTA 6" Dipastikan Meluncur September-November 2025

Game
Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Software
Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5'S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5"S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Gadget
Game PlayStation 'Ghost of Tsushima Director's Cut' Kini Hadir di PC

Game PlayStation "Ghost of Tsushima Director's Cut" Kini Hadir di PC

Game
iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

Gadget
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

e-Business
Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Internet
Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Gadget
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com