Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teknologi "Charging Kencang" Jadi Inovasi Terbaik

Kompas.com - 07/01/2015, 18:01 WIB
Oik Yusuf

Penulis

KOMPAS.com - Baterai pada smartphone tak ubahnya tanki bensin pada mobil. Semakin besar kapasitasnya, semakin lama smartphone bisa menyala, tapi semakin lama pula waktu yang diperlukan untuk mengisi baterai.

Nah, pabrikan gadget asal Tiongkok, Oppo, menciptakan teknologi untuk mempercepat proses pengisian baterai smartphone. Teknologi bernama VOOC Rapid Charge itulah yang membawa Oppo meraih salah satu penghargaan inovasi gadget terbaik 2014 pilihan Phone Arena.

Sebagaimana dikutip Kompas Tekno dari Phone Arena, Rabu (7/1/2014), VOOC Rapid Charge dinilai berhasil mengurangi waktu yang diperlukan untuk mengisi baterai dengan signifikan.

Phone Arena mencontohkan Oppo Find 7a dengan teknologi VOOC Rapid Charge yang tertanam di dalamnya sanggup mengisi 75 persen baterai berkapasitas 2.800 mAh hanya dalam waktu setengah jam. Baterai bisa terisi penuh dalam waktu satu jam saja.

Sebagai perbandingan, ponsel flagship lain, seperti LG G3 dan Galaxy S5 membutuhkan waktu sekitar 2 jam untuk mengisi penuh baterai masing-masing.

Pengisian cepat VOOC Rapid Charge mengandalkan charger dengan arus sebesar 4,5 ampere. Meski dua kali lebih besar dibandingkan charger milik smartphone lain, arus itu tidak merusak ponsel dan baterai yang dilindungi sirkuit khusus.

Untuk penjelasan selengkapnya mengenai teknologi VOOC Rapid Charge, kunjungi tautan ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Software
Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5'S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5"S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Gadget
Game PlayStation 'Ghost of Tsushima Director's Cut' Kini Hadir di PC

Game PlayStation "Ghost of Tsushima Director's Cut" Kini Hadir di PC

Game
iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

Gadget
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

e-Business
Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Internet
Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Gadget
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com