Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Foto Instagram Bisa Dikirim ke Stories Tanpa Screenshot?

Jika nantinya dirilis untuk publik, me-regram postingan dari feed Instagram bisa dilakukan dengan cara memilih ikon bagikan (share) yang berbentuk pesawat kertas tepat di bawah postingan. Seperti ketika kita ingin mengirim postingan dari feed melalui direct messege (DM) ke pengguna lain.

Kemudian akan muncul pilihan "tambahkan kiriman ke cerita" (add post to your story). Setelah ditambahkan ke cerita, pengguna bisa menyesuaikan tampilannya dengan memperbesar, merotasi, atau menggeser postingan.

Ada dua opsi yang bisa dipilih untuk menampilkan postingan di Instagram stories. Pilihan pertama adalah menampilkan apa adanya layaknya tampilan pada feed lengkap dengan caption. Pilihan Kedua akan menampilkan postingannya saja beserta nama pengirim postingan yang berada di bawah.

Bagi yang tidak ingin postingannya di-regram ke Instagram Stories orang lain, bisa melakukan privasi dengan mengubah pengaturan cerita.

Caranya, buka menu pengaturan (Settings) lalu pilih "pengaturan cerita" (story setting) lalu non-aktifkan opsi "ijinkan membagi kiriman ke cerita" (allow resharing to stories). 

Selama ini, banyak pengguna Instagram yang melakukan screenshot atau tangkapan kamera untuk membagikan postingan ke Instagram stories mereka.

Jika sudah resmi dirilis, fitur ini akan melegalkan pengguna untuk membagi postingan pengguna lain ke story-nya.

"Kami selalu mencari cara mudah untuk membagi momen apa pun dengan teman di Instagram", jelas perwakilan Instagram kepada Tech Crunch, sebagaimana KompasTekno lansir, Jumat (9/2/2018).

Pengguna Instagram harus bersabar karena belum ada bocoran kapan fitur ini bisa digunakan secara luas.

https://tekno.kompas.com/read/2018/02/09/18210017/foto-instagram-bisa-dikirim-ke-stories-tanpa-screenshot-

Terkini Lainnya

Game 'GTA 6' Dipastikan Meluncur September-November 2025

Game "GTA 6" Dipastikan Meluncur September-November 2025

Game
Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Instagram Vs Instagram Lite, Apa Saja Perbedaannya?

Software
Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5'S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Menjajal Langsung Huawei MatePad 11.5"S PaperMatte Edition, Tablet yang Tipis dan Ringkas

Gadget
Game PlayStation 'Ghost of Tsushima Director's Cut' Kini Hadir di PC

Game PlayStation "Ghost of Tsushima Director's Cut" Kini Hadir di PC

Game
iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

Gadget
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

e-Business
Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Internet
Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Gadget
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke