Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Harga Modem WiFi Orbit Telkomsel dan Cara Belinya

Modem WiFi Orbit Telkomsel ini memiliki dua jenis yang bisa dimanfaatkan pelanggan, yaitu modem WiFi Telkomsel untuk di rumah dan bepergian. Untuk modem WiFi di rumah, pengguna bisa menggunakannya untuk menjelajah internet lebih stabil dan bisa mencakup banyak anggota di rumah.

Sedangkan bagi pelanggan yang sering bepergian, modem WiFi Orbit Telkomsel portabel bisa menjadi pilihan karena mudah di bawa ke mana saja dan memiliki kapasitas kecepatan hingga 15 Mbps. Bagi Anda yang berminat membeli modem WiFi Orbit Telkomsel, selengkapnya berikut ini harga modem WiFi Orbit Tekomsel yang dilansir dari laman resminya.

Modem WiFi Orbit Telkomsel di rumah

Orbit Star Z2 - Rp 449.000 (harga normal 609.000)
4G

  • Kecepatan 15 Mbps
  • 32 pengguna
  • Termasuk kuota 150 GB

Orbit Star G1 - Rp 399.000

  • 4G
  • Kecepatan 15 Mbps
  • 32 pengguna

Orbit Star A1 - Rp 415.000 (harga normal Rp 479.000)

  • 4G
  • Kecepatan 15 Mbps
  • 32 pengguna
  • Termasuk kuota 150 GB

Orbit Turbo 5G - Rp 6.100.000 (harga normal Rp 6.349.000)
5G

Modem WiFi Orbit Telkomsel untuk bepergian

Orbit MiFi Z1 Black - Rp 699.000 (harga normal Rp 729.000)

  • Kecepatan 15 Mbps
  • Termasuk kuota 15 GB/60 hari
  • 32 pengguna

Orbot MiFi N1 - Rp 599.000

  • Kecepatan 15 Mbps
  • Termasuk kuota 15 GB/60 hari
  • 10 pengguna

Orbit MiFi N2 - Rp 649.000

  • Kecepatan 15 Mbps
  • Termasuk kuota 150 GB/6 bulan
  • 10 pengguna

Orbit MiFi H1 Black - Rp 699.000 (harga normal Rp 749.000)

  • Kecepatan 15 Mbps
  • Termasuk kuota 15 GB/60 hari
  • 16 pengguna

Cara beli modem WiFi Orbit Telkomsel

Pelanggan bisa membeli modem WiFi Orbit Telkomsel dengan beberapa metode, salah satunya di website Myorbit.

Setelah membeli modem WiFi Orbit Telkomsel, Anda bisa berlangganan paket interent modem dengan kuota dan harga sesuai yang diinginkan. Adapun daftar dan harga paket data Telkomsel orbit dapat menuju tautan berikut ini. Selamat mencoba.

https://tekno.kompas.com/read/2023/12/17/13150057/harga-modem-wifi-orbit-telkomsel-dan-cara-belinya-

Terkini Lainnya

Game PlayStation 'Ghost of Tsushima Director's Cut' Kini Hadir di PC

Game PlayStation "Ghost of Tsushima Director's Cut" Kini Hadir di PC

Game
iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

Gadget
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

e-Business
Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Internet
Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Gadget
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

e-Business
TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke