Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komik Strip Perang Tablet

Kompas.com - 07/03/2011, 15:16 WIB

Tablet telah menjadi tren perangkat digital masa kini. Hampir semua vendo komputer dan elektronika berlomba-lomba merancang tablet andalannya. Dipelopori iPad buatan Apple, tablet telah merevolusi industri komputer.

Tapi jangan salah, istilah tablet dimaksud bukanlah jenis obat-obatan melainkan perangkat komputer kategori baru yang umumnya menggunakan layar sentuh dan tanpa keyboard QWERTY. Ada yang hanya dilengkapi WiFi, ada yang juga dilengkapi sambungan telepon seluler.

Ada yang menyebutnya slate, tapi istilah tablet lebih populer. Di Indonesia, ada yang coba menerjemahkan tablet sebagai sabak digital karena memang bentuknya mirip alat tulis di masa lalu yang menggunakan batuan pipih atau papan kayu, bahkan sabak-e (sabak elektronik).

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com