Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seberapa Cepat "Password" Anda Bisa Dibobol?

Kompas.com - 12/06/2012, 12:14 WIB

 

Password 6 karakter dengan simbol khusus: 7,6 triliun kemungkinan kombinasi

  • Waktu yang dibutuhkan untuk meretas password secara online dengan aplikasi web yang mampu membuat  seribu tebakan per detik: 2,4 abad/240 tahun.
  • Waktu yang dibutuhkan untuk meretas password secara offline dengan komputer server atau desktop  berkinerja tinggi yang mampu membuat seratus miliar tebakan per detik: 1,26 menit.


Password 10 karakter dengan simbol khusus: 171,3 xextillion (171.269.557.687.901.638.419) kemungkinan kombinasi

  • Waktu yang dibutuhkan untuk meretas password secara online dengan aplikasi web yang mampu membuat seribu tebakan per detik: 54,46 juta abad/5 miliar 446 juta tahun.
  • Waktu yang dibutuhkan untuk meretas password secara offline dengan komputer server atau desktop  berkinerja tinggi yang mampu membuat seratus miliar tebakan per detik: 54,46 tahun.


Di samping menambah jumlah kemungkinan kombinasi, penggunaan simbol khusus dalam password berguna untuk menghindari "dictionary attack", yaitu yang menggunakan kata-kata yang diambil langsung dari kamus. Untuk keamanan maksimal, password setidaknya harus terdiri dari 10 kombinasi huruf dan angka, serta satu atau lebih simbol khusus.

Sumber: PC World

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com