Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yahoo Mau Beli "Gudang" Serial TV

Kompas.com - 28/05/2013, 08:20 WIB

KOMPAS.com - Yahoo tampaknya belum puas berbelanja. Setelah berhasil mengakuisisi Tumblr, Yahoo dikabarkan telah mengajukan tawaran untuk membeli layanan streaming video Hulu.

Dikutip dari AllThingsD, Senin (27/5/2013), Yahoo menawarkan uang sebesar 600 hingga 800 juta dollar AS, tergantung konten dan perjanjian lisensi dari akuisisi ini.

Jika tawaran ini berhasil, Hulu akan menjadi perusahaan selanjutnya yang diakuisisi oleh Yahoo tahun ini. Sebelumnya, Yahoo sudah berhasil mengakuisisi Tumblr dan perusahaan buatan anak remaja 17 tahun, Summly.

Dana yang digunakan pun cukup besar. Tumblr diakuisisi dengan nilai sebesar 1,1 miliar dollar AS atau sekitar Rp 10,7 triliun. Tidak diketahui berapa biaya yang dikeluarkan untuk membeli Summly. Namun, kemungkinan besar D'Aloisio telah menjadi jutawan muda baru dengan menerima 30 juta dollar AS langsung dari Yahoo.

Hulu merupakan perusahaan penyedia layanan streaming video yang dimiliki oleh tiga perusahaan raksasa media, News Corp, Disney, dan Comcast.

Berbeda dengan YouTube, Hulu sudah menawarkan layanan video berbayar sejak dulu. Salah satu layanan andalannya adalah acara serial TV. Total, terdapat 70.000 video dari berbagai judul film TV yang ada di server Hulu.

Pendapatan layanan tersebut pun cukup besar. Hulu berhasil mendapatkan pendapatan sebesar 695 juta dollar AS yang berasal dari iklan dan layanan video berbayar pada tahun 2012 lalu. Saat ini, ia memiliki 4 juta pengguna berbayar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, 'Ruangan' Smart Home dan Serba AI

Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, "Ruangan" Smart Home dan Serba AI

Gadget
Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Gadget
Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Gadget
Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

e-Business
Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Gadget
Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Internet
Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Software
Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Software
OpenAI Rilis Fitur 'Memory' di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

OpenAI Rilis Fitur "Memory" di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

Software
Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Gadget
Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

e-Business
'Microsoft Build: AI Day' Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

"Microsoft Build: AI Day" Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

e-Business
Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

e-Business
Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Gadget
Tablet Xiaomi Pad 6S Pro Meluncur di Indonesia 5 Mei, Ini Bocoran Spesifikasinya

Tablet Xiaomi Pad 6S Pro Meluncur di Indonesia 5 Mei, Ini Bocoran Spesifikasinya

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com