Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pesta Belanja Online 10.10 Hari Ini, Berikut Tips-tipsnya

Pelaku e-commerce berlomba-lomba untuk memberikan diskon besar-besaran untuk penggemar belanja online.

Beberapa e-commerce yang ikut merayakan pesta belanja 10.10 dengan memberikan diskon besar-besaran antara lain adalah Shopee, BliBli, Bukalapak, Zalora, Lazada, Sociolla, dan Watson.

Agar tetap bijak dalam berbelanja, ada baiknya untuk menyimak beberapa tips penting agar Anda dapat memaksimalkan budget dan sukses dalam berburu diskon di pesta belanja online khususnya pada pesta belanja 10.10 hari ini:

1. Menetapkan anggaran belanja

Sebelum event berlangsung, tetapkan budget yang akan dialokasikan untuk berbelanja. Ini akan membantumu agar tidak kalap saat melihat berbagai label diskon dan menghindari pengeluaran yang berlebih saat pesta belanja online.

2. Membuat daftar belanja

Salah satu kebiasaan yang paling banyak dilakukan oleh para online shopper adalah berburu diskon tanpa membuat daftar belanja.

Daftar belanja berperan sangat penting saat event diskon belanja online seperti ini, tak hanya untuk mengontrol pengeluaran namun juga agar anda dapat lebih fokus dalam berburu barang yang dibutuhkan dengan harga termurah.

3. Register dan Subscribe

Hampir setiap ritel mewajibkan Anda melakukan registrasi akun sebelum berbelanja.

Jika Anda belum memiliki akun, maka pastikan untuk membuat akun terlebih dahulu dan jangan lupa untuk subscribe newsletter agar selalu mendapatkan kabar terupdate tentang promo-promo yang sedang berlangsung.

Menambahkan barang yang diincar dalam daftar wishlist. Setelah membuat daftar belanja dan menemukan ritel yang menawarkan harga termurah, tips selanjutnya adalah memasukan barang incaran anda ke dalam daftar wishlist.

Meski banyak produk dengan potongan harga menarik yang ditawarkan pada saat pesta belanja online 10.10, namun jumlah online shopper yang berburu juga tidak sedikit.

Dengan memasukan barang-barang incaran Anda dalam daftar wishlist, ini akan membantu Anda terhindar dari kehabisan stok atau waktu diskon yang terbatas.

Hal ini juga mempermudah proses belanja, terutama jika produk yang diinginkan sedang out stock, Anda akan menerima notifikasi dari ritel jika produk sudah di restock kembali sebelum pesta belanja online 10.10 berakhir.

* Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul "Pesta Belanja Online 10.10, Hal yang Wajib Diketahui hingga Tips Berburu Promo Hemat"

https://tekno.kompas.com/read/2019/10/10/07551017/pesta-belanja-online-1010-hari-ini-berikut-tips-tipsnya

Terkini Lainnya

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

e-Business
TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

Gadget
Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Software
Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar 'Upgrade'

Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar "Upgrade"

Gadget
Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Internet
SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 'Preset' Game

SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 "Preset" Game

Gadget
HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke