Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Trafik Broadband Telkomsel Naik 11 Persen Saat Lebaran 2023

Sementara jika dibandingkan dengan periode Ramadan dan Idul Fitri tahun lalu, trafik broadband trafik broadband Telkomsel naik 11,4 persen.

Untuk layanan pesan singkat (SMS) tumbuh sekitar 14,1 persen, sedangkan trafik layanan panggilan suara (voice call) mengalami penurunan sebesar 20 persen dibandingkan hari biasa.

Meningkatnya trafik broadband Telkomsel selama Ramadan dan Idul Fitri 2023 didorong dengan adanya peningkatan aktivitas pelanggan dalam mengakses layanan digital selama momen RAFI 2023.

Telkomsel mencatat peningkatan aktivitas digital yang mencakup akses layanan komunikasi, seperti instant messaging dan video conference yang tumbuh mencapai 5,5 persen, serta akses gim mobile yang melonjak hingga 15,2 persen.

Untuk layanan digital yang mengalami pertumbuhan trafik tertinggi dikontribusi dari akses pelanggan ke layanan aplikasi instant messaging WhatsApp yang melonjak hingga 40,3 persen.

Sedangkan aplikasi media sosial seperti TikTok naik sekira 28,5 persen, SnackVideo mencapai 23,4 persen, Instagram yang naik mencapai 14,2 persen, serta layanan streaming video YouTube yang meningkat hingga 12 persen.

Vice President Corporate Communications Telkomsel, Saki Hamsat Bramono mengatakan bahwa secara keseluruhan Telkomsel telah mengantisipasi lonjakan trafik layanan broadband melalui optimalisasi infrastruktur jaringan.

Secara keseluruhan, Telkomsel telah melakukan optimalisasi jaringan yang difokuskan pada 490 Point of Interest (POI) di berbagai wilayah Indonesia, memastikan ketersediaan produk dan layanan unggulan yang customer centric, hingga menghadirkan beragam promo khusus yang dapat semakin mendukung kemudahan akses aktivitas dan gaya hidup digital masyarakat.

“Kami berharap kontribusi Telkomsel yang menghadirkan konektivitas broadband andal, merata, serta setara selama Ramadan dan Idulfitri 1444 H lalu dapat mewujudkan momen silaturahmi yang penuh kehangatan bagi seluruh pelanggan," ujar Saki dalam keterangan tertulis yang diterima KompasTekno, Selasa (25/4/2023).

https://tekno.kompas.com/read/2023/04/25/11300037/trafik-broadband-telkomsel-naik-11-persen-saat-lebaran-2023

Terkini Lainnya

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

e-Business
TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

Gadget
Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Software
Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar 'Upgrade'

Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar "Upgrade"

Gadget
Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Internet
SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 'Preset' Game

SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 "Preset" Game

Gadget
HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke