Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Aplikasi iPhone yang Wajib Dimiliki saat Pertama Kali Menggunakan

Kompas.com - 17/06/2023, 14:15 WIB
Zulfikar Hardiansyah

Penulis

KOMPAS.com - Saat pertama kali menggunakan iPhone, pengguna bakal disajikan dengan sejumlah aplikasi bawaan, seperti aplikasi browser Safari, aplikasi pesan instan iMessage, aplikasi peta bawaan Map, aplikasi streaming musik Apple Music, dan masih banyak lagi.

Aplikasi bawaan tersebut mungkin kurang dapat mengakomodasi semua kebutuhan pengguna dalam mengoperasikan iPhone. Oleh karena itu, hadirlah App Store yang dapat dipakai buat mengunduh berbagai aplikasi tambahan atau aplikasi pihak ketiga.

Baca juga: 5 Aplikasi Alternatif iCloud buat Backup Data di iPhone atau iPad, Ada GDrive dan Dropbox

Pengguna bisa mengunduh beragam aplikasi di App Store dengan aneka fungsi. Akan tetapi, pengguna baru iPhone mungkin bakal bingung aplikasi apa saja yang perlu atau wajib diunduh agar perangkat dapat digunakan secara optimal.

Lantas, aplikasi apa saja yang harus di-download di iPhone saat pertama kali menggunakannya? Supaya iPhone dapat dipakai secara maksimal, pengguna baru bisa mengunduh beberapa aplikasi tambahan.

Untuk lebih lengkapnya, berikut adalah daftar aplikasi yang harus di-download di iPhone saat baru pertama kali menggunakan.

Daftar aplikasi yang harus di-download di iPhone

1. Gmail

ilustrasi Gmail sebagai aplikasi wajib di iPhone.Freepik/sitthiphong ilustrasi Gmail sebagai aplikasi wajib di iPhone.

Aplikasi wajib di iPhone yang pertama adalah Gmail, aplikasi e-mail buatan Google. iPhone sejatinya dibekali aplikasi e-mail bawaan. Namun, aplikasi Gmail tampaknya lebih umum dipakai ketimbang aplikasi e-mail bawaan iPhone tersebut.

2. Google Maps

Ilustrasi aplikasi peta dan navigasi Google MapsApp Store Ilustrasi aplikasi peta dan navigasi Google Maps

Kedua, pengguna bisa mengunduh aplikasi Google Maps. iPhone sebetulnya juga dibekali aplikasi navigasi bawaan Maps. Akan tetapi, direktori informasi lokasi pada Maps di iPhone tidak selengkap Google Maps.

3. Aplikasi Cloud

Pengguna bisa mengunduh aplikasi tambahan layanan Cloud, seperti DropBox, Google Drive, atau OneDrive. Mengunduh aplikasi Cloud ini penting dilakukan karena kuota penyimpanan iCloud yang gratis hanya sebesar 5 GB.

4. Aplikasi media sosial

Untuk mengoptimalkan fungsi komunikasi, aplikasi yang harus di-download di iPhone berikutnya adalah aplikasi media sosial. Beberapa di antara aplikasi media sosial itu, seperti Facebook, Twitter, Instagram, dan TikTok.

Baca juga: 5 Cara Mengatasi App Store Tidak Bisa Dibuka di iPhone dengan Mudah

5. Aplikasi pesan instan

IPhone dibekali aplikasi pesan instan iMessage. Aplikasi ini kurang dapat dipakai buat berkomunikasi dengan banyak pengguna. Sebab, iMessage hanya bisa digunakan untuk berinteraksi dengan sesama pengguna perangkat Apple.

Oleh karena itu, aplikasi yang harus di-download di iPhone kelima adalah aplikasi pesan instan buatan pihak ketiga. Contohnya seperti WhatsApp, Telegram, atau Signal. Aplikasi pesan instan tersebut dapat dipakai buat berkomunikasi lintas platform.

6. Aplikasi edit foto dan video

Aplikasi wajib di iPhone yang keenam adalah aplikasi edit foto dan video. Secara bawaan, iPhone sejatinya juga dibekali fitur buat edit foto dan video di galeri. Akan tetapi, fitur pengeditan di galeri itu sederhana.

Untuk mendapatkan fitur edit foto dan video yang lebih lengkap, pengguna bisa mengunduh beberapa aplikasi tambahan, seperti Canva, CapCut,

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

e-Business
TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

Gadget
Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Software
Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar 'Upgrade'

Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar "Upgrade"

Gadget
Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Internet
SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 'Preset' Game

SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 "Preset" Game

Gadget
HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

Gadget
Pengguna iPhone yang Update iOS 17.5 Kaget, Foto yang Lama Dihapus Muncul Lagi

Pengguna iPhone yang Update iOS 17.5 Kaget, Foto yang Lama Dihapus Muncul Lagi

Software
Cara Membuat Notifikasi WhatsApp Suara Google Tanpa Aplikasi dengan Mudah

Cara Membuat Notifikasi WhatsApp Suara Google Tanpa Aplikasi dengan Mudah

Software
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com