Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Unggah Video di Instagram, Berhadiah Samsung Galaxy S8

Kompas.com - 15/05/2017, 11:57 WIB

KOMPAS.com - Smartphone terbaru Samsung, Galaxy S8 dan S8+ mulai awal Mei lalu mulai dipasarkan di Indonesia. (Baca: Samsung Resmi Luncurkan Galaxy S8 di Indonesia)

Duo Galaxy S8 hadir dengan desain yang sama sekali berbeda dengan pendahulunya. Tanpa tombol fisik Home dan nyaris tanpa bingkai layar.

Smartphone Android yang diluncurkan pada akhir Maret ini dijual di Indonesia dengan harga Rp 10,5 juta untuk Galaxy S8 dan Rp 12 juta untuk seri Galaxy S8+. Keduanya hanya berbeda dari ukuran layar dan kapasitas baterai.

Samsung Galaxy S8 dari tampilan terlihat mewah dengan layar melengkung, spesifikasinya sangat mumpuni, dan sejibun fitur lain, seperti anti-air dan asisten berbasis suara Bixby.

Dengan berbagai keunggulan tersebut, siapa yang tak tergoda Galaxy S8. Apalagi jika bisa didapatkan dengan gratis.

Ya, gratis. KompasTekno menawarkan satu unit Samsung Galaxy S8 seharga Rp 10,5 juta secara percuma. Program ini merupakan rangkaian kegiatan “Gadget Story Samsung Galaxy S8” yang acara temu daratnya berlangsung pada Rabu (3/5/2017) lalu di Jakarta.

Baca: Ini Kata Peserta Gadget Story Setelah Menjajal Galaxy S8

Untuk mendapatnya secara gratis, Anda hanya perlu membuat video unik soal Galaxy S8. Bagaimana caranya? Simak baik-baik tata caranya di bawah ini:

Program: Video Kreatif Galaxy S8 - Berhadiah Samsung Galaxy S8

Tema: “Saya mau Samsung Galaxy S8 karena...?"

Tata cara:

  1. Buat video pendek, maksimal satu menit, dengan tema di atas. Buat video sekreatif dan seunik mungkin.
  2. Upload video tersebut di akun Instagram Anda (bukan Instagram Stories)
  3. Tulis keterangan video (caption) semenarik mungkin, diawali kalimat "Saya mau Samsung Galaxy S8 karena…" dan cantumkan hashtag #GadgetStoryGalaxyS8 #TheGreatS8
  4. Mention ke Instagram @kompascom dan @samsung_id
  5. Setelah caption, tulis dalam kolom Comment, dua jawaban pertanyaan di bawah ini: ?
  • Pertanyaan 1: Saat di New York, Dian Sastrowardoyo pilih Galaxy S8 atau S8 Plus? (jawaban ada di YouTube KompasTekno)?
  • Pertanyaan 2: Siapa nama petinggi Samsung yang diwawancara Kompas.com soal kamera Galaxy S8 setelah acara peluncuran di New York? (Jawaban ada di berita Galaxy S8 di tekno.kompas.com)

- Pastikan akun Instagram Anda tidak dikunci.
- Periode kompetisi  4 - 18 Mei 2017
- Pemenang akan diumumkan akhir Mei 2017 di Twitter @KompasTekno dan Instagram @Kompascom.
- Hadiah utama 1 unit Samsung Galaxy S8
- Kompetisi terbuka untuk umum. Kompetisi tidak berlaku untuk karyawan Kompas Cyber Media dan keluarga. Keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, 'Ruangan' Smart Home dan Serba AI

Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, "Ruangan" Smart Home dan Serba AI

Gadget
Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Gadget
Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Gadget
Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

e-Business
Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Gadget
Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Internet
Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Software
Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Software
OpenAI Rilis Fitur 'Memory' di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

OpenAI Rilis Fitur "Memory" di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

Software
Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Gadget
Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

e-Business
'Microsoft Build: AI Day' Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

"Microsoft Build: AI Day" Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

e-Business
Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

e-Business
Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Gadget
Tablet Xiaomi Pad 6S Pro Meluncur di Indonesia 5 Mei, Ini Bocoran Spesifikasinya

Tablet Xiaomi Pad 6S Pro Meluncur di Indonesia 5 Mei, Ini Bocoran Spesifikasinya

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com