Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Pasang 15 Foto Sekaligus di "Lock Screen" HP Samsung Galaxy A54 5G agar "Aesthetic"

Kompas.com - 05/07/2023, 14:00 WIB
Galuh Putri Riyanto,
Wahyunanda Kusuma Pertiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lock screen (kunci layar) menjadi tampilan pertama yang kita lihat setiap membuka smartphone.

Pengguna pun biasanya menyetel lock screen dengan gambar yang disukainya, misalnya orang terkasih, keluarga, penyanyi favorit, aktor/aktris favorit, kutipan atau quotes favorit, atau gambar apapun yang disukai.

HP Samsung Galaxy A54 5G memungkinkan pengguna memasang maksimal 15 foto favortinya sebagai lock screen HP. Jadi, pengguna tak perlu galau menentukan satu foto untuk dijadikan lock screen.

Baca juga: Cara Amankan Data Rahasia di HP Samsung Galaxy A54 5G

Selain itu, menghias lock screen dengan foto-foto pilihan juga membuat tampilan kunci layar menjadi lebih "aesthetic", meminjam istilah populer saat ini. Berikut cara pasang 15 foto di lock screen HP Samsung Galaxy A54 5G:

Cara pasang 15 foto di lock screen HP Samsung Galaxy A54 5G.KOMPAS.com/ Galuh Putri Riyanto Cara pasang 15 foto di lock screen HP Samsung Galaxy A54 5G.

  • Buka layar kunci ponsel
  • Tekan (hold) layar selama beberapa waktu
  • Nanti bakal muncul beberapa opsi di bawah layar
  • Pilih opsi "Wallpaper and style" di pojok kiri bawah
  • Klik opsi "Change wallpapers"
  • Klik "Galeri" untuk memilih foto
  • Pilih 1-15 foto favorit untuk dipajang di lock screen
  • Klik "Done"

Cara pasang 15 foto di lock screen HP Samsung Galaxy A54 5G.KOMPAS.com/ Galuh Putri Riyanto Cara pasang 15 foto di lock screen HP Samsung Galaxy A54 5G.

  • Klik ikon kotak bertumpuk di pojok kiri bawah
  • Susun urutan foto sesuai keinginan. Nantinya, foto akan muncul sesuai urutan yang disetel
  • Klik "Done"

Baca juga: Tips agar Layar Samsung Galaxy A54 5G Tetap Jelas dan Terang di Bawah Terik Matahari

Dengan cara ini, pengguna tak usah bimbang menentukan foto lock screen di HP Samsung A54 5G. Sebab, ponsel akan menampilkan 15 foto secara bergantian ketika layar ponsel dimatikan.

Itu dia cara pasang 15 foto di lock screen HP Samsung A54 5G agar layar tampak lebih estetis. Semoga bermanfaat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Game PlayStation 'Ghost of Tsushima Director's Cut' Kini Hadir di PC

Game PlayStation "Ghost of Tsushima Director's Cut" Kini Hadir di PC

Game
iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

iPhone dan iPad Bakal Bisa Dikendalikan dengan Pandangan Mata

Gadget
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024 dari Termurah hingga Termahal

e-Business
Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Membandingkan Harga Internet Starlink dengan ISP Lokal IndiHome, Biznet, dan First Media

Internet
Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Smartphone Oppo A60 Dipakai untuk Belah Durian Utuh, Kuat?

Gadget
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Banyak Interaksi dengan Karyawan

e-Business
Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Smartphone Meizu 21 Note Meluncur dengan Flyme AIOS, Software AI Buatan Meizu

Gadget
Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

e-Business
TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com